
Dilansir Liverpool Daily Post, manajer The Citizens, Roberto Mancini saat ini masih membutuhkan seorang tukang gedor untuk skuadnya, demi mempertahankan titel jawara Premier League musim lalu.
Sebelumnya City kerap dikaitkan dengan dua penyerang asal Amerika Latin lainnya, yakni Radamel Falcao dari Atletico Madrid dan Edinson Cavani, di mana nama terakhir tampaknya masih sulit untuk meninggalkan Naples.
Sementara untuk Falcao, pihak City tidak terlalu optimis bisa mendapatkan pemain Kolombia tersebut, karena Chelsea juga tampak sangat berhasrat untuk mendaratkannya di Stamford Bridge.
Dengan beberapa kemungkinan tersebut, City diberitakan akan mengubah arah bidikannya menuju Anfield, untuk mencoba menggoda Il Pistolero dengan harga mahal.
Dalam waktu dekat City akan menemui pihak Fenway Sports Group selaku pemilik klub Merseyside tersebut, guna membicarakan status transfer Suarez. (ldp/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City Tampik Ketertarikan Pada Suarez
Liga Inggris 15 November 2012, 19:45
-
City Siap Goda Suarez Dengan Harga £40 juta
Liga Inggris 15 November 2012, 15:35
-
'Hubungan Balotelli-Mancini Seperti Suami-Istri'
Liga Inggris 15 November 2012, 13:30
-
Busquets Tak Menampik Kemungkinan ke City
Liga Inggris 15 November 2012, 10:05
-
Evra: United Akan Selalu Ungguli City
Liga Inggris 14 November 2012, 23:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR