Selain itu, Raiola juga mengakui bahwa meski hubungan Balotelli dengan manajer Roberto Mancini seperti sepasang suami istri, di mana meski keduanya kerap beradu argumen namun tetap memiliki cinta dan hormat satu sama lain.
Raiola mengatakan pendapatnya usai belakangan muncul isu mengenai akan dilegonya Balotelli dalam waktu dekat, setelah kerap tidak konsisten dalam penampilannya bagi skuad The Citizens asuhan Mancini.
Kedua sosok vital di tubuh City tersebut memang kerap tampak bersitegang. Akan tetapi Raiola menyebut masing-masing masih memiliki hormat satu sama lain, seperti seorang suami dan istri.
"Hubungannya dengan Mancini seperti seorang suami dan istri. Mereka beradu pendapat, tetapi tetap saling mencintai dan menghormati. Balotelli akan menjadi pemain City setidaknya sampai dua setengah tahun mendatang," ujar Raiola.
Disinggung mengenai ditinggalkannya Balotelli ketika City menghadapi Tottenham di Premier League, Raiola mengakui hal itu sebagai keputusan teknis dari seorang pelatih.
"Balotelli memang sedikit marah mengenai hal itu, yang memang saya tahu dilakukan karena alasan teknis." (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City Tampik Ketertarikan Pada Suarez
Liga Inggris 15 November 2012, 19:45
-
City Siap Goda Suarez Dengan Harga £40 juta
Liga Inggris 15 November 2012, 15:35
-
'Hubungan Balotelli-Mancini Seperti Suami-Istri'
Liga Inggris 15 November 2012, 13:30
-
Busquets Tak Menampik Kemungkinan ke City
Liga Inggris 15 November 2012, 10:05
-
Evra: United Akan Selalu Ungguli City
Liga Inggris 14 November 2012, 23:20
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR