Bola.net - - Joe Cole menghabiskan karirnya bermain melawan bersama Chelsea dan West Ham, namun ia tak sungkan mengakui bahwa Harry Kane dan Dele Alli bisa membantu memenangkan Piala Dunia.
Kane menunjukkan performa apik di level klub dan timnas belakangan ini, di mana ia kini sudah mencetak 32 gol di sepanjang 2017. Sementara itu, Alli memainkan peran vital dalam membawa Spurs finish di posisi runner-up Premier League untuk kali pertama.
Cole sendiri optimis Inggris punya masa depan cerah dengan dua pemain tersebut meski di dua laga terakhir mereka bermain imbang 2-2 melawan Skotlandia dan kalah 2-3 dari Prancis.
Harry Kane dan Dele Alli merayakan gol
"Jika saya manajer Inggris, saya kira Harry Kane dan Dele Alli adalah pemain yang harus dijadikan pondasi tim. Kami punya kualitas. Jika Sturridge fit, dia bisa membela tim manapun," tutur Cole di Goal International.
"Wilshere juga pemain top, namun anda harus pastikan fisik mereka prima. Ada cukup kualitas untuk memenangkan pertandingan, namun yang jelas Kane dan Alli, anda harus membangun tim di sekitar mereka."
"Tidak ada banyak striker dunia yang sebagus Kane sekarang. Dele sudah menjadi pemain nomor 10 terbaik."
"Saya mengagumi apa yang mereka lakukan di Tottenham, dari sisi profesional. Bagi saya, masa depan Inggris ada di Kane dan Alli."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham Minta 45 Juta Pounds untuk Walker
Liga Inggris 21 Juni 2017, 15:00
-
Newcastle Ramaikan Perburuan Smalling
Liga Inggris 21 Juni 2017, 10:58
-
Cole: Kane dan Alli Harus Jadi Pondasi Kekuatan Inggris
Liga Inggris 21 Juni 2017, 10:30
-
Diincar Raksasa EPL, Luan Akan Segera Pergi
Liga Inggris 21 Juni 2017, 08:00
-
Walker Sanjung Kualitas Luka Modric dan Bale
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 07:30
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR