Bola.net - - Bastian Schweinsteiger optimis menatap peluangnya untuk membuat penampilan perdana di Manchester United dalam delapan bulan terakhir, usai ia masuk dalam skuat tim untuk pertandingan melawan West Ham.
Cedera yang dialami oleh Michael Carrick membuat Schweinsteiger, yang baru kembali berlatih di tim inti sebulan lalu, kembali ke skuat untuk pertandingan resmi, pertama kalinya sejak tim menang atas City di Maret silam.
Cedera Carrick dan juga hukuman larangan bermain yang didapat oleh Paul Pogba dan Marouane Fellaini, bisa jadi akan membuat Schweinsteiger masuk tim inti di laga Piala Liga melawan West Ham di Old Trafford pekan ini.
Dengan menggunakan akun Twitter miliknya, pemain Jerman itu menulis: "Tim menunjukkan performa yang bagus. Sayangnya, kami tidak bisa meraih ganjaran yang kami inginkan di akhir! Mari terus move on dan saya menantikan laga berikutnya."
Pemain berusia 32 tahun tidak masuk dalam skuat inti Jose Mourinho selama pra-musim dan ia diminta berlatih dengan tim cadangan. Schweinsteiger kemudian mulai berlatih terpisah dari tim muda, untuk menjaga kondisinya, sebelum ia kembali dipanggil ke tim utama bulan lalu.
Baca Juga:
- Hazard: Chelsea Punya Seminggu untuk Bersiap Lawan City
- MU Akan Daratkan Jose Gimenez di Januari
- Wilshere Punya Urusan Yang Belum Selesai di Arsenal
- Henry: Arsenal Amat Membutuhkan Cazorla
- Conte: Pedro Mainkan Sepakbola yang Hebat
- Coba Rekrut Bintang West Ham, Sir Alex Malah Dimaki
- Kante Girang Sambut Kemenangan Chelsea atas Tottenham
- Walcott: Saya Orang Paling Bahagia Sedunia!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mata Sambut Positif Jadwal Padat MU
Liga Inggris 28 November 2016, 23:52
-
Louis van Gaal Lebih Baik dari Mourinho dalam Menangani MU
Liga Inggris 28 November 2016, 23:47
-
Julia Roberts Saksikan Laga MU vs West Ham
Bolatainment 28 November 2016, 21:50
-
Phil Jones Komentari Aksi Tendang Botol Mourinho
Liga Inggris 28 November 2016, 21:23
-
Jones Hanya Merasa MU Sedang Tak Beruntung
Liga Inggris 28 November 2016, 20:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR