Bola.net - - Manajer , Antonio Conte, belum lama ini mengakui magis Piala FA, usai Lincoln City membuat kejutan dengan meraih kemenangan luar biasa atas Burnley dan memastikan tim non-liga itu lolos ke perempat final.
The Blues juga berhasil lolos ke babak VI, usai mereka meraih kemenangan meyakinkan dengan skor 2-0 atas Wolverhampton di Molineux pekan lalu.
Conte mengakui bahwa bermain melawan tim yang berasal dari liga yang lebih rendah merupakan sebuah tantangan tersendiri dan sepertinya ia mulai tertarik melihat berbagai kejutan yang bisa terjadi di Piala FA.
Eden Hazard disambut pemain Chelsea usai cetak gol.
"Kami lolos bersama Lincoln ke babak perempat final Piala FA dan ini amat fantastis," tutur Conte menurut Metro.
"Mereka layak untuk mendapatkan pujian yang hebat dari saya, dari Chelsea, dan seluruh negeri. Ini kisah yang fantastis."
"Ini keindahan sepakbola dan Piala FA. Di Italia, saya kira ini mustahil terjadi."
Chelsea akan berjumpa dengan Manchester United di babak perempat final Piala FA.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Minta Bernardo Silva Jadi Playmaker Chelsea
Liga Inggris 20 Februari 2017, 20:08
-
Juan Mata Punya Motivasi Besar Singkirkan Chelsea
Liga Inggris 20 Februari 2017, 19:37
-
Conte Akui Indahnya Magis Piala FA
Liga Inggris 20 Februari 2017, 15:30
-
Conte Ingin Terry Angkat Trofi Piala FA
Liga Inggris 20 Februari 2017, 15:10
-
Nathan Ake Senang Chelsea Atasi Perlawanan Sengit Wolves
Liga Inggris 20 Februari 2017, 15:07
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR