Bola.net - - Manajer , Antonio Conte kini mengakui bahwa dirinya khawatir dengan performa apik yang terus ditunjukkan pesaing mereka, Tottenham Hotspur.
Kekalahan 0-2 atas Manchester United (16/4) merupakan kekalahan kedua Chelsea dalam empat laga terakhir. Sementara Spurs sukses menang dalam tujuh laga liga beruntun.
Hasil ini memang tak membuat Chelsea goyah dari puncak klasemen, akan tetapi mereka patut waspada karena kini jarak dengan Spurs hanya tinggal empat poin.
"Tentu, saya memperhatikan karena kami harus bekerja bersama-sama dan secepat mungkin menemukan ambisi yang tepat untuk memenangi gelar ini," ujar Conte kepada Sky Sports.
"Jika seseorang berpikir normal bagi Chelsea memenangi gelar, kami memulai sebagai underdog setelah (finis) di peringkat 10 musim lalu," lanjutnya.
"Tottenham sedang berada dalam performa bagus dan bermain dengan antusiasme, kami harus menemukan hal yang sama," tegasnya.
Tottenham Hotspur
Di pekan selanjutnya, Chelsea bakal menjamu Southampton, sementara Spurs akan melawat ke markas jawara musim lalu, Leicester City.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Bakal Jadi Awal Revolusi AC Milan
Liga Italia 17 April 2017, 23:48
-
Chelsea Siap Jegal MU dan Liverpool Dalam Perburuan Tielemans
Liga Inggris 17 April 2017, 20:48
-
Ini Kunci Sukses Chelsea Menurut Hazard
Liga Inggris 17 April 2017, 17:01
-
Ibrahimovic Dukung Kante Jadi Pemain Terbaik Premier League
Liga Inggris 17 April 2017, 15:50
-
Ini Penyesalan Gary Cahill Usai Chelsea Dikalahkan MU
Liga Inggris 17 April 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR