Bola.net - - Antonio Conte berharap akan bermain di bawah atmosfer yang apik, ketika mereka menghadapi Bayern Munchen di laga uji coba yang akan dimainkan di Singapura.
Sebelumnya The Blues sukses mengandaskan Arsenal di laga pra-musim yang berlangsung di Tiongkok dan mantan manajer Juventus itu memuji antusiasme para suporter yang hadir di stadion.
Conte berharap hal serupa akan terjadi ketika tim juara Premier League menghadapi klub kampiun Bundesliga, Bayern.
Antonio Conte
"Memainkan pertandingan seperti ini amat bagus. Dalam sepakbola modern, inilah pra-musim yang cukup normal. Kami mempersiapkan diri selama 10 hari di Cobham, dan kemudian kami ada di Tiongkok, lalu Singapura," tutur Conte menurut Goal International.
"Saya senang bermain di sini dan juga Tiongkok. Kami memiliki atmosfer hebat di Tiongkok. Kami melihat banyak fans mengenakan seragam kami dan juga Arsenal."
"Amat hebat bahwa negara-negara ini, yang meski amat jauh dari London, menunjukkan gairah mereka pada tim. Saya berharap melihat hal yang sama besok."
Baca Juga:
- Terungkap! Inilah Cara Pogba Rayu Lukaku Gabung MU
- Chicharito Resmi Berlabuh ke West Ham
- Morata Siap Debut di Chelsea Kontra Bayern Munchen
- Morata: Pakai Nomor 9 di Chelsea Mimpi yang Jadi Nyata
- Azpilicueta: Morata Penambahan Yang Sangat Bagus Bagi Chelsea
- Morata: Chelsea Bisa Kalahkan Real Madrid dan Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Akhirnya Pulangkan Kenedy Lebih Cepat
Liga Inggris 25 Juli 2017, 21:18
-
Morata Debut, Chelsea Dikalahkan Bayern Munchen
Liga Inggris 25 Juli 2017, 20:47
-
Van Dijk Disarankan Pilih Chelsea Ketimbang Liverpool
Liga Inggris 25 Juli 2017, 19:51
-
Mourinho: Tahun Lalu, MU Klub Paling Sukses Kedua di Inggris
Liga Inggris 25 Juli 2017, 18:36
-
Cahill Ingin Antar Chelsea Juara Liga Champions Lagi
Liga Champions 25 Juli 2017, 18:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR