Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte mengatakan bahwa ini adalah bagus melihat beberapa keputusan dipertimbangkan dengan melihat Video Assistant Referee (VAR) namun dia kecewa karena waktu yang terhenti tak diperhitungkan lebih di masa injury time.
Chelsea menjamu Arsenal di leg pertama semifinal Carabao Cup, yang digelar di Stamford Bridge, Kamis (11/1) dini hari tadi. Pertandingan ini sendiri diterapkan teknologi VAR untuk membantu wasit mengambil keputusan.
"Saya pikir ketika ada situasi yang meragukan, Anda harus mengecek, tapi pada saat bersamaan anda juga harus mempertimbangkan injury time," ujarnya.
Selain mengaku senang karena ada VAR, namun Conte juga sedikit terganggu karena wasit tak memberikan tambahan waktu yang lebih banyak di masa injury time. Menurut Conte, perpanjangan waktu permainan layak diberikan lebih banyak karena ada beberapa momen yang terhenti karena dokter masuk lapangan dan juga saat wasit mendengarkan VAR.
"Bagi saya, ini adalah satu-satunya kekecewaan tentang perpanjangan waktu karena saya pikir di babak kedua dokter tim masuk lapangan dua kali dan wasit berhenti untuk mendengarkan VAR dan Anda harus memberikan lebih banyak waktu ekstra," tambahnya.
"Di Italia perpanjangan waktu kadang tujuh, delapan atau sembilan menit. Pada saat bersamaan saya pikir memang berhak memiliki ini dalam pertandingan hari ini," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rudiger Mengaku Tak Khawatir Meski Morata Masih Paceklik Gol
Liga Inggris 11 Januari 2018, 23:30
-
Courtois Minta Chelsea Jadi Lebih Sadis
Liga Inggris 11 Januari 2018, 21:50
-
Gagal Rekrut Van Dijk, Chelsea Diklaim Tak Bakal Menyesal
Liga Inggris 11 Januari 2018, 19:30
-
Andy Carroll Dirasa Bukan Tipe Pemain Yang Cocok Bagi Chelsea
Liga Inggris 11 Januari 2018, 19:02
-
Eks Chelsea Ini Sorot Performa Hazard Kontra Arsenal
Liga Inggris 11 Januari 2018, 18:37
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR