Chelsea bermain cukup bagus saat bertemu Swansea. Namun mereka kemudian dihukum dengan kesalahan Courtois dalam membaca arah bola serta keputusan kontroversial dari wasit pada proses penciptaan gol kedua The Swans.
Conte mengatakan bahwa Chelsea harusnya bisa meraih kemenangan dalam laga tadi. Meski demikian, ia tetap puas dengan hasil imbang kali ini.
"Sulit rasanya berbicara sial pertandingan tadi karena kami kehilangan dua poin. Kami mendominasi, memimpin 1-0 dan menciptakan banyak peluang untuk mencetak gol kedua dan ketiga. Tapi dalam dua menit pertandingan berubah. Kami meraih hasil imbang yang juga sudah bagus, tapi kami juga punya peluang besar untuk menang,
terang Conte kepada ESPN.
Dalam tiga laga sebelumnya di Premier League musim ini, Chelsea selalu berhasil meraih kemenangan atas lawan mereka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Chelsea Kehilangan Dua Poin
Liga Inggris 12 September 2016, 10:06
-
Chelsea Uangkan Fabregas Januari Nanti?
Liga Inggris 12 September 2016, 09:50
-
Cahill Geram Para Wasit Tak Melihat Dirinya Dilanggar Fer
Liga Inggris 12 September 2016, 08:01
-
Cahill: Orang di Bulan Bisa Lihat Fer Melanggar Saya!
Liga Inggris 12 September 2016, 07:36
-
Kecewanya Azpilicueta Karena Chelsea Diimbangi Swansea
Liga Inggris 12 September 2016, 07:01
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR