Bola.net - - Antonio Conte menantang untuk meneruskan rekor kemenangan mereka dan semakin menjauh dari pesaing lain di Premier League, usai meraih kemenangan atas Sunderland di Stadium of Light semalam.
Gol Cesc Fabregas di menit ke-40 membantu Chelsea menang 1-0 atas tim asuhan David Moyes, dan membuat tim menang di 10 laga beruntun atau rekor kemenangan terbanyak sejak Jose Mourinho menangani tim di 2006.
"Amat fantastis rasanya untuk memenangkan 10 pertandingan beruntun di liga ini. Amat sulit untuk melakukan itu di sini, di mana tiap pertandingan amat sulit, anda harus terus berjuang hingga akhir untuk meraih tiga angka dan hari ini adalah contohnya," tutur Conte menurut Express.
"Saya puas dengan para pemain saya. Mereka memang pantas atas komitmen yang sudah mereka berikan. Kami harus terus bermain seperti ini di akhir pekan nanti, yang akan jadi pertandingan sulit. Kami akan coba untuk mencapai periode Natal dengan posisi terbaik di klasemen."
Chelsea akan bermain melawan Crystal Palace akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Puji Kemenangan Chelsea Meski tanpa Hazard
Liga Inggris 15 Desember 2016, 23:54 -
Courtois Senang Chelsea Bikin Klub Premier Lain Tertekan
Liga Inggris 15 Desember 2016, 23:43 -
Inter Sudah Dekati Chelsea Untuk Rekrut Mikel
Liga Italia 15 Desember 2016, 20:05 -
Juventus Kalahkan Chelsea dan Arsenal Dalam Perburuan Caldara
Liga Italia 15 Desember 2016, 19:20 -
Oscar Kini Diklaim Ingin Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 15 Desember 2016, 17:15
LATEST UPDATE
-
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR