Selama ini, pemain lincah asal Brasil itu dikenal dengan dribel dan umpan-umpannya yang sangat menusuk. Namun, walau kerap beroperasi di belakang para striker, ia masih kerap gagal mencetak gol ketika kesempatan itu ada.
Coutinho sendiri bahkan terlihat sangat ngotot mencetak gol melalui sepakan-sepakan jarah jauh. Pemain 22 tahun itu akhirnya mengaku, ia telah berlatih eksta keras demi mengasah kemampuannya mencetak gol.
"Saya merasa sangat bahagia karena tim ini kembali bermain dengan apik. Ini sangat penting karena semua orang secara individu juga kian tampil apik ketika mereka tampil bagus sebagai sebuah tim," ujarnya pada situs resmi klub.
"Kami secara rutin terus mencoba untuk berkembang, dan seperti yang saya katakan sebelumnya, saya harus meningkatkan beberapa kemampuan saya. Saya ingin menjadi pemain yang sering mencetak gol," tegas Coutinho. [initial]
Baca Juga:
- Ivanovic Akui Laga Lawan Liverpool Salah Satu Paling Berkesan
- Hazard Gembira Tidak Melawan Pemain Seperti Costa
- Cari Ganti Gerrard, Liverpool Lirik Koke
- Xhaka Akui Terpukau Pesona Liverpool
- Tak Terima Gerrard Disakiti, Akinfenwa Beri Costa Peringatan
- Costa Resmi Dihukum FA
- Fowler Ambil Sisi Positif Dari Tersingkirnya Liverpool
- FA Jatuhi Mourinho Denda 25 Ribu Pounds
- Inilah Penyebab Kisruh Kontrak Sterling di Liverpool
- Rodgers: Liverpool Gagal Karena Courtois
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Optimis Liverpool Bisa Tembus Empat Besar
Liga Inggris 29 Januari 2015, 23:26
-
Agen: Balotelli Tetap di Liverpool
Liga Inggris 29 Januari 2015, 21:19
-
Terseret Ombak, Bikini Istri Jamie Redknapp Melorot
Open Play 29 Januari 2015, 19:52
-
Coutinho Asah Kemampuan Bobol Gawan Lawan
Liga Inggris 29 Januari 2015, 18:17
-
Costa Dihukum, Fans Chelsea Minta Bintang Tottenham Juga Diadili
Liga Inggris 29 Januari 2015, 16:02
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR