Bola.net - - Harry Kane mengatakan bahwa hasil imbang melawan Real Madrid di Liga Champions memberikan suntikan moral berharga pada , yang akan menjamu di Premier League akhir pekan ini.
Pertarungan kedua tim di Bernabeu tengah pekan ini berakhir dengan hasil imbang 1-1. Raphael Varane sempat membuat gol bunuh diri, sebelum kedudukan menjadi sama kuat berkat penalti Cristiano Ronaldo.
Kane merasa bahwa Tottenham bisa memetik banyak pelajaran positif dari performa mereka di Spanyol.
"Itu adalah malam yang hebat untuk kami. Kami boleh bangga, fans boleh bangga, dan demikian pula dengan seluruh klub. Itu adalah pernyataan besar. Beberapa tahun lalu kami bermain di Liga Europa dan datang ke Bernabeu, bermain seperti ini, membuktikan tim seperti apa kami," tutur Kane di Goal International.
Harry Kane dan pemain Tottenham.
"Hal tersebut akan memberikan kami rasa percaya diri di Premier League. Kami menunjukkan apa yang bisa kami lakukan melawan tim terbaik dunia. Ini insentif yang bagus untuk kami."
"Semua orang menunjukkan permainan yang hebat. Kami mampu mengimbangi mereka di sebagian besar jalannya laga. Kami ingin membuktikan pada semua orang bahwa kami adalah tim yang bagus. Kami ingin terus berkembang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Otot, Keylor Navas Absen Lawan Eibar
Liga Spanyol 20 Oktober 2017, 21:02
-
Meski Terbukti Haus Gol, Level Kane Dinilai Masih Jauh di Bawah Ronaldo
Liga Inggris 20 Oktober 2017, 20:57
-
Gareth Bale Kembali Berlatih Bersama Real Madrid
Liga Spanyol 20 Oktober 2017, 20:35
-
Keane Anggap Spurs Kini Masuk Jajaran Klub Elit Eropa
Liga Champions 20 Oktober 2017, 20:24
-
Ronaldo dan Messi Mengejar 100 Gol di Liga Champions, Siapa Tercepat?
Open Play 20 Oktober 2017, 19:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR