Jika Hull memiliki agenda agar mereka terhindar dari jurang degradasi, maka The Reds butuh tiga angka untuk menjaga peluang mereka menembus empat besar klasemen.
Berikut data dan fakta yang menyelimuti laga Hull City kontra Liverpool selengkapnya.
Hull City hanya memenangi satu dari tujuh laga kontra Liverpool di Premier League (3 imbang, 3 kalah).
The Tigers gagal mencetak gol di tiga dari empat pertemuan terakhir kontra Liverpool di Premier League.
Musim ini, Hull hanya mampu meraih 16 poin di kandang, kedua paling sedikit setelah Aston Villa (15).
Liverpool hanya mampu memenangi satu laga lebih banyak (8) di laga tandang musim ini dibanding ketika mereka bermain di Anfield (9).
Steven Gerrard mencetak empat gol di enam pertemuan kontra Hull City di Premier League.
The Reds hanya mampu meraih satu poin dari dua laga tandang terakhir di Premier League.
Prediksi dan preview laga ini selengkapnya bisa disimak di sini. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Rodgers Tak Yakin Sturridge Bisa Tampil Lagi di Sisa Musim
- Campbell: Jangan Hancurkan Karir Sterling
- Tanpa Liga Champions, Rodgers Berkeras Liverpool Bisa Pikat Bintang
- Spekulasi Kiper Baru Liverpool, Rodgers Menghindar
- Lampard Bangga Berbagi Penghargaan dengan Gerrard
- Gerrard Sebut Perpisahan dengan Liverpool Bakal Emosional
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Ingin Beri Tekanan MU Dengan Kemenangan
Liga Inggris 27 April 2015, 20:07
-
Rodgers Janji Akan Perbaiki Ketajaman Liverpool
Liga Inggris 27 April 2015, 19:43
-
Data dan Fakta Premier League: Hull City cs Liverpool
Liga Inggris 27 April 2015, 19:02
-
Prediksi & Preview Premier League: Hull City vs Liverpool
Liga Inggris 27 April 2015, 19:01
-
Rodgers Tak Yakin Sturridge Bisa Tampil Lagi di Sisa Musim
Liga Inggris 27 April 2015, 18:41
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR