- Leicester City akan menjamu Liverpool pada matchweek 4 Premier League 2018/19, Sabtu (01/9). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di King Power Stadium ini.
Di tempat ini musim lalu, Leicester ditekuk Liverpool 2-3. Dua gol Leicester dicetak Shinji Okazaki dan Jamie Vardy. Tiga gol Liverpool dicetak Mohamed Salah, Philippe Coutinho dan Jordan Henderson.
Leicester hanya menang dua kali dalam 12 laga terakhirnya melawan Liverpool di Premier League (M2 S2 K8).
Leicester hanya menang dua kali dalam enam laga kandang terakhirnya melawan Liverpool di Premier League (M2 S1 K3).
Leicester selalu mencetak minimal dua gol dalam tiga laga kandang terakhirnya melawan Liverpool di Premier League.
Di Premier League musim lalu, Liverpool selalu menang dengan margin satu gol atas Leicester: 3-2 di King Power Stadium, 2-1 di Anfield.
Liverpool selalu menang dalam empat laga terakhirnya di Premier League.
Liverpool selalu clean sheet (tak kebobolan) dalam empat laga terakhirnya di Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Sebut Absennya Vardy Ubah Permainan Leicester
Liga Inggris 31 Agustus 2018, 23:33
-
Gomez Ingin Lini Pertahanan Liverpool Juga Punya Reputasi Mentereng
Liga Inggris 31 Agustus 2018, 21:25
-
Pelatih PSG: Liverpool Favorit di Liga Champions
Liga Champions 31 Agustus 2018, 19:32
-
Undian Liga Champions Liverpool Dinilai Buruk
Liga Champions 31 Agustus 2018, 16:00
-
Data dan Fakta Premier League: Leicester City vs Liverpool
Liga Inggris 31 Agustus 2018, 16:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR