Bola.net - - Pertandingan big match yang seru akan terjadi di matchday 23 Premier League saat menjamu Manchester City di Anfield, Minggu .
Pertandingan ini akan menjadi kesempatan emas bagi pasukan Jurgen Klopp untuk membalas kekalahan di putaran pertama lalu. Usaha revans pada pasukan Josep Guardiola ini akan didukung oleh rekor bagus Liverpool saat menjamu Manchester City di Anfield.
Sebelum pertandingan digelar, simak dahulu data dan fakta terkait pertandingan tersebut.
Liverpool tak terkalahkan dalam 14 pertandingan kandang terakhirnya di Premier League melawan Manchester City (W10 D4), memenangkan empat duel terakhir secara berturut-turut.
Manchester City memenangkan pertandingan di putaran pertama lalu dengan skor 5-0 pada bulan September namun mereka belum pernah melakukan double di liga atas Liverpool selama lebih dari 80 tahun.
The Reds cuma kebobolan empat gol dalam 13 pertandingan kandang terakhir mereka di Premier League (M7 S6 K0), dan mencatatkan sembilan clean sheet pada saat itu.
Sergio Aguero mencetak lebih banyak gol di Premier League melawan Liverpool daripada pemain Man City lainnya (6 gol dari 11 pertandingan) namun belum berhasil mencetak gol dalam lima kunjungannya ke Anfield.
Man City memenangkan 19 dari 20 pertandingan terakhirnya di Premier League.
The Citizen berhasil mencatatkan clean sheet dalam tiga pertandingan tandang terakhirnya di kompetisi Premier League.
Liverpool berhasil mencetak setidaknya dua gol dalam lima pertandingan terakhirnya di pentas EPL.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Sanchez, Wenger Tegaskan Tak Ada Perkembangan Konkret
Liga Inggris 12 Januari 2018, 18:41 -
Jadi Manajer Terbaik Lagi, Guardiola Cetak Sejarah di Premier League!
Liga Inggris 12 Januari 2018, 17:45 -
Gundogan: Leroy Sane Sanggup Lakukan Apapun
Liga Inggris 12 Januari 2018, 15:30 -
Manchester City Dominan, Gundogan: Rasanya Menyenangkan
Liga Inggris 12 Januari 2018, 13:40 -
Faktor Ini Bikin Alexis Sanchez Lebih Condong ke MU Timbang City
Liga Inggris 12 Januari 2018, 12:10
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR