
Bola.net - - Manchester City bertekad untuk mengamankan tempat mereka di zona Liga Champions. Untuk itu mereka harus meraih poin penuh saat berhadapan dengan Leicester City di pertandingan pekan ke 37 EPL yang jatuh pada hari Sabtu (13/5) malam nanti.
Jika menilik sejarah pertemuan terakhir kedua tim, The Foxes telah membuktikan bahwa mereka menjadi momok yang cukup mematikan di Etihad Stadium. Namun performa mentereng The Citizens belakangan ini diyakini bisa meredam permainan sang juara bertahan pada laga tersebut.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Manchester City berusaha mengokohkan diri di posisi 4 besar EPL musim ini, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk melihat beberapa dana dan fakta berikut.
Manchester City memenangkan 3 dari 6 pertemuan terakhir kontra Leicester City (M3 S1 K2)
The Foxes berhasil mencuri 3 kemenangan dari 6 lawatan terakhir mereka ke markas Manchester City (M3 S1 K2)
The Foxes hanya memenangkan 2 dari 17 laga tandang terakhir mereka di ajang Premier League (M2 S4 K11)
Manchester City tidak terkalahkan di 10 laga kandang terakhir mereka di ajang EPL.
The Citizens hanya mencatatkan 2 clean sheets dari 9 laga kandang terakhir mereka di ajang EPL
Jamie Vardy mencetak hatrick ke gawang Manchester City pada bulan Desember silam
Manchester City merupakan tim dengan penguasaan bola terbaik di EPL musim ini [60,7%]
Kevin De Bruyne adalah pengoleksi assist terbanyak di EPL musim ini [15 Assist].
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Leicester City
Liga Inggris 11 Mei 2017, 17:30
-
Prediksi Manchester City vs Leicester City 13 Mei 2017
Liga Inggris 11 Mei 2017, 17:00
-
Manchester City Ingin Angkut Victor Valdes
Liga Inggris 11 Mei 2017, 16:20
-
Liverpool Siapkan 50 Juta Pounds Untuk Van Dijk
Liga Inggris 11 Mei 2017, 12:10
-
Manchester City Terdepan Dapatkan Sanchez
Liga Inggris 11 Mei 2017, 11:50
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR