
Bola.net - - Peringkat 15 West Ham akan menjamu sang juara Manchester City dalam lanjutan kompetisi Premier League 2017/18, Minggu (29/4). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di London Stadium ini.
West Ham selalu kalah dalam empat laga terakhirnya melawan City di semua kompetisi.
West Ham selalu kalah telak tanpa bisa mencetak gol dalam dua laga kandang terakhirnya melawan City di semua kompetisi, yakni 0-5 di babak tiga FA Cup 2016/17 dan matchweek 23 Premier League 2016/17.
West Ham tanpa kemenangan dalam tiga laga terakhirnya di Premier League, yakni imbang 1-1 lawan Chelsea (tandang) dan Stoke City (kandang), serta kalah 1-4 lawan Arsenal (tandang).
West Ham hanya menang sekali dalam tujuh laga terakhirnya di Premier League (M1 S2 K4), yakni 3-0 vs Southampton (kandang).
West Ham hanya kalah sekali dalam tujuh laga kandang terakhirnya di Premier League (M3 S3 K1), yakni 0-3 vs Burnley.
Gol terbanyak untuk West Ham di Premier League musim ini: Marko Arnautovic (10 gol).
Assist terbanyak untuk West Ham di Premier League musim ini: Aaron Cresswell (7 assist).
City memenangi dua laga Premier League terakhirnya di London, mengalahkan Arsenal dan Tottenham. City belum pernah meraih tiga kemenangan liga secara beruntun di London sejak Januari 1995.
City hanya butuh satu kemenangan lagi untuk menyamai rekor 30 kemenangan Chelsea dalam satu musim Premier League. Jika bisa mencetak dua gol, maka mereka juga akan tim keempat dan tim tercepat yang mampu mencapai 100 gol dalam satu musim Premier League (35 pertandingan).
David Silva dan Leroy Sane masing-masing butuh satu gol untuk bergabung dengan Sergio Aguero, Raheem Sterling dan Gabriel Jesus sebagai pemain City yang mencetak dua digit gol di Premier League musim ini. Sepanjang sejarah kompetisi ini, belum pernah ada tim yang memiliki lima pemain berbeda dengan dua digit gol dalam satu musim yang sama.
City selalu mencetak minimal dua gol dalam lima laga terakhirnya di Premier League.
Gol terbanyak untuk City di Premier League musim ini: Sergio Aguero (21 gol).
Assist terbanyak untuk City di Premier League musim ini: Kevin De Bruyne (15 assist).
Rekor pertemuan kedua tim (c) Transfermarkt
Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini (matchweek 15), West Ham takluk 1-2 di kandang City. West Ham unggul terlebih dahulu melalui Angelo Ogbonna, tapi bisa dibalikkan oleh City lewat gol-gol Nicolas Otamendi dan David Silva.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Opsi Murah Meriah, MU Pulangkan Mantan Pemainnya?
Liga Inggris 27 April 2018, 14:14
-
Real Madrid Rampok Manchester City?
Liga Inggris 27 April 2018, 14:02
-
Data dan Fakta Premier League: West Ham vs Manchester City
Liga Inggris 27 April 2018, 14:01
-
Prediksi West Ham vs Manchester City 29 April 2018
Liga Inggris 27 April 2018, 14:00
-
Ramsey: Arteta Bisa Jadi Pelatih Yang Fantastis
Liga Inggris 27 April 2018, 12:59
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR