Musim pertama kiper asal Spanyol ini memang tak berjalan mulus, namun seiring berjalannya waktu, De Gea terus menunjukkan penampilan terbaiknya dan dipercaya menjadi kiper utama The Red Devils.
"David memiliki semua yang dibutuhkan untuk menjadi yang terbaik. Dia hanya butuh melakukan apa yang telah dia lakukan saat ini," ujar Woods.
"Ini adalah tentang pencapaian tingkat konsistensi yang telah ia lakukan saat ini. Saya tak ingin menantang takdir, tapi dia memiliki segala yang dibutuhkan untuk berada di atas sebagai yang terbaik," tuturnya.
Sejak didatangkan Setan Merah dari Atletico Madrid pada 2011 silam, De Gea telah menyumbangkan satu titel Premier League dan dua trofi Community Shield. (tsr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yaya Toure: United Tersendat, Liverpool Berbahaya
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 22:51 -
'David de Gea Dapat Jadi Yang Terbaik di Dunia'
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 17:51 -
Ferguson Terus Beri Hiburan Untuk Moyes
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 14:54 -
United Geram Partnernya Buka Taruhan Kembalinya Fergie
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 13:56 -
Liga Italia 31 Oktober 2013, 13:25
LATEST UPDATE
-
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR