Bola.net - - Bek , David Luiz, mengklaim bahwa kombinasi kedewasaan, keyakinan, dan pelatih yang berbeda telah membuatnya menunjukkan banyak peningkatan permainan musim ini.
Banyak orang dibuat heran ketika Antonio Conte mendatangkan kembali pemain Brasil ke Stamford Bridge untuk kali kedua di musim panas 2016.
Luiz memang memiliki kualitas sebagai bek tengah, namun ketika membela Chelsea sebelumnya, pemain Brasil ini dianggap memiliki fokus dan konsentrasi yang buruk.
Namun demikian, musim ini eks Benfica itu justru memainkan peran vital dalam formasi 3-4-3 andalan Conte di Stamford Bridge.
David Luiz
"Anda memang harus lebih dewasa, dan juga demikian sebagai pribadi. Saya kira pengalaman memberikan anda banyak hal dan ya, sebagai pribadi dan pesepakbola, anda harus melakukannya jika ingin belajar. Anda harus terus bersikap terbuka," tutur Luiz di Sky Sports.
"Saya lebih banyak membaca permainan sekarang, saya bisa lebih memahami pertandingan. Ada banyak hal baru. Jika anda ingin menjadi lebih baik, anda harus berpikir bahwa anda menjadi pemain yang lebih baik."
"Saya sudah ditangani oleh enam, tujuh, delapan pelatih, mereka semua membuat saya lebih baik, di liga dan negara yang berbeda."
Baca Juga:
- Theo Hernandez Hanya Ingin Main di La Liga
- Pochettino Tegaskan Spurs Belum Menyerah Kejar Chelsea
- Spurs Kalah, Dier: Kini Hampir Mustahil Kejar Chelsea
- Adaptasi Cepat Jesus Ingatkan Guardiola pada Messi
- 'Jamu MU, Arsenal Harus Bermain dengan Jiwa Petarung'
- Guardiola: Mourinho Pergi ke London untuk Menang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stoke City Konfirmasi Ketertarikan pada John Terry
Liga Inggris 6 Mei 2017, 23:40
-
Conte Akui Tak Bisa Beri Semua Pemain Chelsea Kesempatan
Liga Inggris 6 Mei 2017, 23:30
-
Conte Mulai Optimis Chelsea Bisa Juara Premier League
Liga Inggris 6 Mei 2017, 23:01
-
Terry Susul Costa Ke Tiongkok?
Liga Inggris 6 Mei 2017, 18:50
-
David Luiz Nilai Premier League Tak Banyak Berubah
Liga Inggris 6 Mei 2017, 17:20
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR