"Kami berada di puncak saat ini, kami cukup senang dengan situasi ini. Kami terus berusaha keras setiap hari. Tentu saja, saya selalu menghormati semuanya, tetapi kami perlu melaksanakan tugas kami. Itu saja," ujar Luiz.
"Kami tidak bisa mendengarkan seluruh perkataan orang lain, termasuk Wenger. Karena jika anda mendengarkan Pelatih lain, maka Chelsea tidak hanya mempunyai satu Pelatih. Chelsea bisa mempunyai 10, 20, bahkan 100 Pelatih, semuanya ingin menjadi bagian dari klub ini dan ini wajar," imbuh mantan pemain Benfica ini.
Pemain asal Brasil ini juga sempat memuji kinerja dari Manajernya tersebut.
"Mourinho mempunyai kemampuan yang baik dalam pekerjaannya. Saya adalah orang yang terbuka, saya ingin belajar setiap harinya. Saya senang dengan ini, saya bahagia ketika saya bermain bagi klub besar dan mempunyai peluang bekerja dengan Pelatih bagus," tutup Luiz. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Salah Masih Butuh Adaptasi
Liga Inggris 18 Februari 2014, 22:19
-
Aldridge: Webb Tak Usah Pimpin Laga Liverpool Selamanya
Liga Inggris 18 Februari 2014, 21:39
-
Mata: Mou Ucapkan Semoga Berhasil Kepada Saya
Liga Inggris 18 Februari 2014, 18:54
-
Dihujat Mourinho, Wenger Dibela Parlour
Liga Inggris 18 Februari 2014, 18:30
-
Ingin Bantu Tim, Luiz Tawarkan Diri Jadi Striker
Liga Inggris 18 Februari 2014, 18:24
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR