Bale digasak gelandang Liverpool itu dalam uji coba kedua tim di Baltimore akhir pekan kemarin. Beruntung cederanya tak parah. Bahkan ia mencetak satu gol kala Spurs mengalahkan New York Red Bulls 2-1 kemarin.
Pemulihan Bale yang sangat cepat pun menimbulkan keraguan publik terkait tingkat keparahan cederanya. Namun Dawson tak merasa sang rekan sudah melakukan kebohongan.
"Tak mungkin Gareth memalsukan cederanya. Jika Anda melihat engkelnya, Anda akan melihatnya sangat memar," bela kapten Spurs itu.
Ini bukan kali pertama Bale menimbulkan kecurigaan publik. Sebelumnya ia menarik diri dari tim Britania Raya dengan alasan cedera punggung, namun ia malah tampil di laga perdana tur pra-musim Tottenham kontra LA Galaxy. (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Stekelenburg Benarkan Ketertarikan Tottenham
Liga Inggris 2 Agustus 2012, 20:50 -
AVB Belum Siap Terima Modric Kembali
Liga Inggris 2 Agustus 2012, 15:20 -
Spurs Beralih ke Maarten Stekelenburg
Liga Inggris 2 Agustus 2012, 14:23 -
Dawson: Cedera Bale Bukan Pura-Pura
Liga Inggris 2 Agustus 2012, 12:50 -
Gaji Tinggi Hentikan Langkah Cesar ke Spurs
Liga Inggris 2 Agustus 2012, 12:30
LATEST UPDATE
-
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR