De Bruyne juga mengakui ia tidak bisa memahami mengapa pemain Inggris terus mendapat cemooh dari suporter, sejak ia bergabung dengan Manchester City.
"Dia adalah pemain yang hebat. Saya tidak peduli apa yang dikatakan banyak orang mengenai dirinya usai musim lalu di Euro - ada banyak hal terjadi, seorang pemain bisa mengalami pasang surut. Saya berharap dia bisa terus bermain seperti ini, karena dia amat berbahaya," tutur De Bruyne pada Express.
"Saya kira ia tidak terganggu dengan ada banyak orang yang membicarakan dirinya. Semua tempat yang ia datangi di Inggris selalu memiliki fans yang meneriaki dirinya."
"Saya tidak tahu mengapa, karena ia pemain Inggris yang hebat, mereka harusnya mendukungnya, bukan menghinanya. Namun itulah yang terjadi, setidaknya suporter City mendukungnya."
"Saya tidak tahu apa yang terjadi di tim nasional. Memang ia banyak dikritik beberapa tahun ini, namun cara ia memberikan respon sungguh hebat. Anda bisa bicara sebanyak mungkin, namun anda harus melakukannya di atas lapangan. Raheem melakukan itu." [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giliran Wilfried Bony Jadi Incaran West Ham
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 23:18
-
Ballack: Jangan Berharap Banyak Pada Pep Guardiola
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 18:45
-
Krisis di Man City Ancam Posisi Joe Hart di Inggris
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 17:06
-
Nolito Siap Berjuang Demi Tempat Utama di City
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 15:08
-
Menebak Klub Tujuan Joe Hart Selanjutnya
Editorial 22 Agustus 2016, 14:43
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR