De Bruyne belakangan banyak dianggap mirip dengan pemain Uruguay, terkait kemampuannya memberikan assist dan juga mencetak gol atas namanya sendiri.
"Saya kira saya bukan pemain dengan tipe yang sama seperti Suarez. Mungkin dari statistik kami memang mirip, namun kami adalah dua tipe pemain yang berbeda," jelas De Bruyne pada laman resmi klub.
"Ada banyak orang berbicara tentang kontribusi yang Anda berikan ketika mencetak gol dan memberikan assist, itu bagus, namun ini bukan sesuatu yang benar-benar saya pikirkan. Selama pertandingan, saya hanya berusaha membantu tim saya dengan melakukan yang terbaik dan membuat peluang dengan usaha saya sendiri.
"Jika rekan setim saya mencetak gol, maka jelas saya akan memberikan banyak assist dan tim akan diuntungkan dengan hal tersebut." [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Disarankan Tak Mainkan Sanchez
Liga Inggris 20 Desember 2015, 16:31
-
MU, Chelsea, atau City, Guardiola Akan Tentukan Hari Ini
Liga Inggris 20 Desember 2015, 15:55
-
Pellegrini Dukung Guardiola Latih Manchester City
Liga Inggris 20 Desember 2015, 10:10
-
Sterling: Transfer Mahal Tak Jadi Soal
Liga Inggris 20 Desember 2015, 05:00
-
De Bruyne: Saya Beda dengan Luis Suarez
Liga Inggris 20 Desember 2015, 03:00
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR