Pemain Spanyol itu sempat kesulitan menunjukkan permainan terbaiknya usai pindah dari Atletico Madrid di tahun 2001. Namun musim ini, De Gea sudah tumbuh menjadi penjaga gawang yang tangguh dan merupakan komponen vital dari sukses MU duduk di peringkat tiga klasemen sementara.
"Sepakbola Inggris telah banyak mengubah saya. Saya banyak mengalami perkembangan secara fisik, saya mengalami peningkatan di sisi konsentrasi dan banyak mengalami perkembangan di aspek lainnya," jelas De Gea pada laman resmi klub.
"Saya masih sangat muda ketika datang ke sini, namun empat tahun lalu, semuanya berjalan cukup bagus. Liga ini benar-benar cocok untuk saya, anda bisa belajar banyak di sini. Saya tetap tenang, dan hal tersebut sangat membantu. Sebagai kiper, anda harus bisa menunjukkan sikap tersebut untuk membuat tim tenang," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usain Bolt Segera Gabung Manchester United
Liga Inggris 1 April 2015, 23:34
-
Young: Sekarang Saya Merasa Senior di Manchester United
Liga Inggris 1 April 2015, 21:17
-
Manchester United Ikut Minati Alex Sandro
Liga Inggris 1 April 2015, 14:08
-
City Siap 55 Juta Euro Demi Modric
Liga Inggris 1 April 2015, 13:48
-
De Jong Minta Gaji 5,5 Juta Euro di MU
Liga Inggris 1 April 2015, 13:36
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR