De Gea hingga detik ini belum sekalipun diturunkan Louis van Gaal di klub, lantaran dianggap tak mampu menjaga fokus di tengah isu kepindahannya ke Real Madrid.
Namun usai dipastikan batal pindah ke Bernabeu, sang kiper diharapkan bisa kembali mengasah kemampuannya di Old Trafford.
"Hal yang paling penting adalah semua pemain datang dengan perasaan bahagia dan berada di posisi nyaman. Atmosfer yang ada di dalam tim amat bagus," jelas Del Bosque pada reporter.
"Jika saya harus mengatakan sesuatu tentang De Gea, ia akan menjalani semua ini sebagai satu lagi fase dalam karirnya. Saya ingin ia terus bermain dan merasa bahagia. Saya harap ia bisa terus bermain dengan baik, karena jika tidak bermain, sulit baginya kembali ke timnas." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Bosque Berharap De Gea Terus Main Bagi MU
Liga Inggris 2 September 2015, 19:23
-
Del Bosque: Jika Tak Bermain, Sulit Buat De Gea Masuk Timnas
Liga Inggris 2 September 2015, 14:13
-
Inilah Faktor Abdennour Tolak Chelsea Hingga Barcelona
Liga Spanyol 2 September 2015, 13:05
-
Athletic Bilbao Resmi Dapatkan Raul Garcia
Liga Spanyol 31 Agustus 2015, 21:29
-
Ingin Pergi, Cherysev Dibandrol 20 Juta Euro Oleh Madrid
Liga Spanyol 31 Agustus 2015, 18:14
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR