Untuk bisa merebut kembali tahta sementara, The Gunners tak memiliki pilihan lain selain mengalahkan West Brom saat bertandang ke The Hawthorns, Minggu malam nanti (06/10).
Defender andalan Arsenal, Per Mertesacker menyatakan bahwa timnya berangkat dengan target meraih kemenangan di kandang The Baggies. Saat ini pasukan Arsene Wenger tersebut tengah memiliki motivasi tinggi menyusul hasil positif 10 kemenangan beruntun di segala ajang.
"Kami saat ini berada di jalur yang tepat, kepercayaan tinggi kami sedang sangat bagus," ungkap pemain 29 tahun tersebut.
"Kami akan mencoba untuk melanjutkan catatan kemenangan kami di kandang West Brom dan memastikan posisi kami di puncak klasemen."
Duel melawan West Brom kali ini adalah yang kedua dalam kurun waktu kurang dari dua pekan. Kedua tim bertemu di ajang Capital One Cup pada 26 September lalu, saat itu Arsenal berhasil mengalahkan tim asuhan Steve Clarke tersebut melalui adu tendangan penalti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Wilshere Selamatkan Arsenal Dari Kekalahan
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 23:59
-
Wenger Sebenarnya Tak Incar Ozil
Liga Champions 6 Oktober 2013, 11:06
-
Demi Posisi Puncak, Mertesacker Siap Hajar WBA
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 07:15
-
Sabatini: Kami Tak Inginkan Gervinho di Roma
Liga Italia 6 Oktober 2013, 02:21
-
Usai Ketahuan Merokok, Wilshere Tetap 'Enjoy' Latihan
Liga Inggris 5 Oktober 2013, 22:53
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR