Bola.net - - Legenda Chelsea Gianfranco Zola menyarankan pada Antonio Conte untuk menggantikan Diego Costa dengan bomber milik , Andrea Belotti.
Seperti yang diketahui, Costa sudah tidak punya masa depan di Chelsea. Sebab Antonio Conte sudah mengatakan kepadanya bahwa ia tidak masuk rencananya untuk musim depan.
Zola sendiri memuji kemampuan Costa. Namun ia juga merasa bahwa striker berpaspor Spanyol itu sulit untuk diajak kompromi.
"Ia pemain besar, mampu melakukan segalanya," ujarnya pada Gazzetta dello Sport.
Diego Costa
"Tapi memang benar ia cukup rumit untuk diurus," sambungnya.
Pada musim panas ini, Costa sudah bisa bebas mencari klub baru. Sekarang ini, striker kelahiran Brasil itu beberapa kali dikait-kaitkan dengan AC Milan.
Setelah Costa pergi, Chelsea jelas harus mencari penggantinya. Kabarnya striker 28 tahun itu akan digantikan oleh Romelu Lukaku. Namun Zola berpendapat bahwa Conte harusnya memilih mendatangkan Belotti saja.
"Ia harus menyesuaikan diri dengan persyaratan sepakbola Inggris, tapi ia memiliki kualitas teknis yang hebat," pujinya.
"Saya pikir ia bisa terus maju dan melakukan hal-hal hebat di Inggris," tegasnya.
Baca Juga:
- Atletico: Costa Adalah Pemain Chelsea
- Didepak dari Chelsea, Costa Banyak Terima Tawaran Pindah
- Agen Costa Bungkam Soal Masa Depan Kliennya
- Begovic Ingatkan Conte Soal Situasi Costa
- Costa Enggan Memperjuangkan Tempatnya di Chelsea
- Costa Siap Dilego Kemanapun, Asal Tidak ke Tiongkok
- Belum Ada Tawaran MU untuk Belotti
- Milan Tawar Belotti 80 Juta Euro
- Morata Tuntas, MU Fokus ke Belotti
- Belotti Bisa Tolak Transfer dan Bertahan di Torino
- Belotti Kemahalan, Milan Siapkan Alternatif Striker Lain
- MU Ajukan Penawaran Masif untuk Belotti
- Musim Panas Ini, MU Diberi Uang Saku 200 Juta Pounds
- Presiden Torino Kembali Tegaskan Harga Belotti 100 Juta Euro
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Depak Costa, Chelsea Disarankan Datangkan Belotti
Liga Inggris 15 Juni 2017, 22:59 -
Diincar Madrid, Hazard Tegaskan Bahagia di Chelsea
Liga Inggris 15 Juni 2017, 21:25 -
Musim Depan, Hazard Ingin Ulangi Prestasi Musim Lalu
Liga Inggris 15 Juni 2017, 20:50 -
Birmingham Sudah Layangkan Tawaran Pada John Terry
Liga Inggris 15 Juni 2017, 19:05 -
Spurs Ungguli Chelsea Soal Jeremy Toljan
Liga Inggris 15 Juni 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR