Bola.net - - Pelatih TImnas Prancis, Didier Deschamps memberikan dukungan kepada anak asuhnya, Paul Pogba. Deschamps percaya sang gelandang akan segera menemukan penampilan terbaiknya di Manchester United dalam waktu dekat.
Semenjak pulang ke United pada tahun 2016 silam, Pogba memang sering mendapat kritikan. Ia dinilai tidak menunjukan penampilan yang sepadan dengan harga mahal yang harus ditebus MU dari Juventus.
Pemain 25 tahun ini baru-baru ini mendapatkan kritikan keras. Ia dinilai tidak mampu memberikan kontribusi yang berarti saat setan merah disingkirkan Sevilla di tengah pekan kemarin.
Paul Pogba kecewa dengan kekalahan MU atas Sevilla.
Deschamps sendiri memutuskan untuk memanggil Pogba di jeda internasional kali ini karena ia percaya sang pemain akan segera menemukan kemampuan terbaiknya. "Pada bulan September atau Oktober, banyak orang mempertanyakan performa Griezmann dan Mbappe, namun saat ini keduanya kembali ke puncak," ujar Deschamps seperti yang dilansir Sportsmole.
"Tidak ada pemain yang bisa berada di puncak permainannya selama 10 bulan beruntun. Paul adalah paul, mungkin dia sat ini tengah berada dalam periode yang sulit dan ia sudah cukup lama tidak mengalami hal ini."
"Saya tahu betul apa yang ia bisa lakukan. Ya, dia mungkin tengah menjalani periode yang sulit, namun itu sama sekali tidak mengubah pandangan saya padanya." tandas sang pelatih.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petit Minta Pogba Perbaiki Sikap
Liga Inggris 17 Maret 2018, 21:00
-
Ince Desak MU Datangkan Pemimpin Baru di Musim Panas
Liga Inggris 17 Maret 2018, 18:40
-
Owen Prediksi MU Bisa Bangkit Lawan Brighton
Liga Inggris 17 Maret 2018, 18:20
-
MU Tidak Akan Jadi Runner Up EPL Musim Ini
Liga Inggris 17 Maret 2018, 16:45
-
Bailly Optimis MU Tidak Puasa Gelar Musim Ini
Liga Inggris 17 Maret 2018, 14:10
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR