Seperti diketahui, pemain Argentina tersebut pindah ke Old Trafford dari Real Madrid dengan kesepakatan 59,7 juta poundsterling pada bursa transfer musim panas lalu.
Diungkapkan Di Maria bahwa salah satu alasan mengapa dirinya yakin dengan Manchester United adalah karena percakapannya dengan Ronaldo.
"Sebelum transfer saya ke Manchester United, dia mengatakan kepada saya bahwa mereka adalah klub besar, saya akan sangat bahagia di sini dan itu akan bagus bagi saya," ujarnya.
"Pada saat itu kami tak tahu pasti bahwa saya akan datang atau tidak ke sini. Jadi kami tak berbicara secara mendetail. Tapi apa yang dia katakan sangat membantu saya dalam membuat keputusan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Akui Pernah Mendapat Motivasi Dari Casillas
Piala Eropa 9 Oktober 2014, 22:26
-
De Gea Berharap Bisa Tampil Membela Spanyol
Piala Eropa 9 Oktober 2014, 21:54
-
Di Maria: No 7 Jadi Sumber Inspirasi Saya
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 21:03
-
Di Maria: Van Gaal, Salah Satu Alasan Saya Gabung United
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 20:50
-
Blind: Saya Akan Pastikan Selalu Beri Yang Terbaik
Liga Inggris 9 Oktober 2014, 17:51
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR