Bola.net - Asa Chelsea untuk membajak Marc-Andre ter Stegen dari Barcelona nampaknya menemui kegagalan. Setelah sang kiper menolak pendekatan yang dilakukan Chelsea.
Sudah menjadi rahasia umum jika Chelsea mencari kiper baru di musim panas kemarin. Mereka butuh pemain yang bisa menggantikan peran Kepa Arrizabalaga di bawah mistar gawang mereka.
Di akhir bursa transfer, Chelsea sukses mendapatkan kiper baru. Mereka mendatangkan Edouard Mendy dari Rennes.
Mundo Deportivo mengklaim bahwa Mendy bukan pilihan pertama Chelsea. Karena The Blues sebenarnya mengincar Ter Stegen.
Simak situasi transfer ter Stegen di bawah ini.
Kiper Tangguh
Menurut laporan tersebut, Chelsea sudah lama mengagumi sosok Ter Stegen.
Sang kiper sudah tampil konsisten di bawah gawang Barcelona dalam beberapa tahun terakhir. Ia juga kerap membuat penyelamatan spektakuler untuk El Blaugrana.
Itulah mengapa Chelsea menilai sang kiper bisa memenuhi kebutuhan mereka atas kiper baru.
Tidak Tertarik
Namun laporan itu mengklaim bahwa Ter Stegen menolak tawaran dari Chelsea itu.
Ia diberitakan tidak tertarik dengan tawaran Chelsea. Meski Chelsea berani membayarnya dengan gaji besar.
Ia lebih memilih bertahan di Barcelona karena ia percaya ada prospek yang lebih bagus untuk berprestasi bersama El Blagurana.
Perpanjang Kontrak
Menurut laporan yang beredar, Ter Stegen sedikit lagi akan meneken kontrak baru di Barcelona.
Ia akan membela panji Azulgrana hingga tahun 2025 mendatang.
(Mundo Deportivo)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
15 Kapten Paling Ikonik di Premier League (Bagian 1)
Liga Inggris 14 Oktober 2020, 19:09 -
Ketimbang Kante dan Pogba, Real Madrid Prioritaskan Transfer Eduardo Camavinga
Liga Spanyol 14 Oktober 2020, 16:40 -
Digoda Chelsea, Marc-Andre ter Stegen tidak Bergeming
Liga Inggris 14 Oktober 2020, 16:20 -
10+1 Transfer Dahsyat yang Gagal Terjadi
Liga Inggris 14 Oktober 2020, 15:51 -
Tentang 'Project Big Picture', Ide Kontroversial yang Didukung Liverpool dan MU
Liga Inggris 14 Oktober 2020, 13:31
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46 -
Marc Guehi Pilih Move On usai Gagal Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:34 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Bayern Munchen 4 Oktober 2025
Bundesliga 3 Oktober 2025, 12:26 -
Cek Jadwal Serie A 2025/26: Matchweek 6: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Italia 3 Oktober 2025, 12:21 -
Cek Jadwal dan Nonton NFL Matchweek 5: Eksklusif di Vidio
Olahraga Lain-Lain 3 Oktober 2025, 12:13 -
Manchester United Dinilai Sulit Membenarkan Transfer Bryan Mbeumo
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:18
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR