Di Maria dibeli dari Real Madrid dengan harga 60 juta pounds tahun kemarin. Pemain yang sangat bersinar ketika berseragam Los Blancos itu tampak meredup ketika gabung dengan pasukan Louis van Gaal. Meski demikian, pemain Argentina tersebut tak akan dilepas begitu saja.
Melihat keadaan seperti ini, Express melaporkan bahwa PSG sedang mempertimbangkan Di Maria dan menyertakan Van Der Wiel untuk mengurangi harganya yang tentu tidak murah. Alasan menyertakan full back Belanda tersebut adalah, karena MU diketahui sedang membutuhkan bek kanan.
Sebelumnya, MU dikabarkan sudah tak membutuhkan jasa Radamel Falcao lagi musim depan. Di Maria akan menjadi pemain bintang MU yang kedua meninggalkan Old Trafford jika transfer ini terjadi. [initial]
(exp/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Luiz Dambakan Paul Pogba di PSG
Liga Champions 25 Mei 2015, 17:04
-
David Luiz Berharap Pogba Hanya Akan Gabung PSG
Liga Eropa Lain 25 Mei 2015, 16:01
-
Digoda PSG, Di Maria Semakin Dekat Tinggalkan MU
Liga Inggris 25 Mei 2015, 15:18
-
PSG Berniat Pinjam Di Maria Semusim Penuh
Liga Inggris 25 Mei 2015, 11:47
-
Banyak Kenangan, David Luis Mengaku Sulit Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 23 Mei 2015, 22:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR