Bola.net - - Kalidou Koulibaly berkeras bahwa ia amat bahagia di dan tidak ingin pergi dari Serie A dalam waktu dekat.
Bos , Antonio Conte, sempat coba ingin merekrut pemain berusia 25 tahun di musim panas. Presiden Napoli, Aurelio de Laurentiis, bahkan sempat mengatakan timnya menolak tawaran senilai 58 juta pounds dari tim London untuk pemain Senegal.
The Blues sendiri masih belum menyerah mendapatkan Koulibaly, namun yang bersangkutan masih ingin terus bermain di Italia.
"Mereka semua hidup dengan sepakbola di sini. Presiden De Laurentiis contohnya, dia amat mencintai klub. Dia bukan presiden biasa, dia memberikan segalanya untuk membantu kami berkembang, dia pria yang baik. Semua orang di sini tergila-gila dengan Napoli," tutur Koulibaly pada Football France.
"Begitu kami berjalan-jalan di kota, kami akan memberikan tanda tangan dan berfoto, ke manapun kami pergi. Saya kira keluarga saya lebih tahu kota ini daripada saya, karena jika saya yang keluar, ada banyak orang yang ingin tahu dan saya sulit bergerak."
"Saya mencintai kota ini, luar biasa. Ada matahari, laut. Para warga Napoli juga amat ramah. Saya amat, sangat, bahagia di sini."
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Eden Hazard Pemain Fantastis
Liga Inggris 18 November 2016, 23:52
-
Terpilih Sebagai Yang Terbaik di Bulan Oktober, Hazard Merendah
Liga Inggris 18 November 2016, 21:40
-
Conte Bicara Masa Depan Oscar dan Fabregas
Liga Inggris 18 November 2016, 21:24
-
Hazard Terpilih Sebagai Player of the Month Bulan Oktober
Liga Inggris 18 November 2016, 21:14
-
Conte Merasa Terhormat Raih Penghargaan Manager of the Month
Liga Inggris 18 November 2016, 20:51
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR