Bola.net - - Manchester United bergerak cepat atas ketertarikan Juventus pada Anthony Martial. Setan Merah kabarnya tengah mengupayakan agar kontrak baru sang pemain beres dalam waktu dekat.
Pemain Timnas Prancis ini memang tengah menjalani musim yang baik bersama United. Ia total tampil sebanyak 38 kali bagi setan merah, di mana ia mengemas 11 gol bagi Setan Merah.
Namun belakangan ini Martial mulai diragukan bertahan di Old Trafford. Pasalnya sang pemain mulai tersingkir dari starting line up MU setelah Alexis Sanchez datang ke Old Trafford.
Anthony Martial
Kondisi ini membuat Martial menjadi salah satu barang panas untuk bursa transfer nanti. Beberapa klub top Eropa seperti Juventus kabarnya siap untuk memboyong sang pemain pada musim panas nanti.
Namun menurut ESPN, Manchester United tidak tinggal diam atas hal tersebut. Mereka dikabarkan tengah mengebut pembicaraan kontrak dengan agen Martial yang sudah dimulai pada Bulan Desember kemarin.
Kontrak Martial sendiri akan habis pada musim panas tahun 2019 nanti. Untuk mencegah sang pemain pergi, Setan Merah disebut siap menawarkan gaji yang tinggi agar ia bertahan di Old Trafford.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diintip Juventus, Arsenal Pasang Banderol Selangit Untuk Bellerin
Liga Inggris 9 Maret 2018, 22:10
-
Acuhkan MU, Dybala Segera Ikat Janji Suci di Juventus
Liga Inggris 9 Maret 2018, 20:30
-
Higuain: Kritikan Pedas Masuk Telinga Kanan, Keluar Telinga Kiri
Liga Champions 9 Maret 2018, 19:50
-
Juventus Kubur Mimpi Arsenal dan PSG Untuk Pemain Ini
Liga Inggris 9 Maret 2018, 19:50
-
Arsenal Ikut-Ikutan Minati Striker Atalanta Ini
Liga Inggris 9 Maret 2018, 17:50
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR