Bola.net - - Direktur Everton, Steve Walsh, menyatakan siap menjemput Wayne Rooney di Manchester United jika pemain yang bersangkutan memang ingin kembali ke
Masa depan Rooney di Manchester United tengah dipertanyakan karena kesempatan bermainnya yang terbatas di bawah asuhan Jose Mourinho. Keterbatasan bermain ini kemudian melahirkan berbagai spekulasi bahwa top skor MU dan timnas Inggris tersebut memiliki peluang meninggalkan Old Trafford pada musim panas mendatang.
Beberapa waktu lalu, Rooney menyatakan ingin tetap bertahan di MU. Namun demikian, Goal Internasional mengungkap pemain 31 tahun tersebut siap kembali ke Everton untuk mendapatkan waktu bermain lebih banyak.
Wayne Rooney
Sementara itu, di pihak Everton akan membuka pintu lebar-lebar jika pemain lulusan akademinya tersebut ingin pulang ke Goodison Park.
"ia pemain top. Jika memang ada peluang dan semua orang sepakat, saya akan pergi [ke Manchester United] untuk membawanya," kata Walsh pada The Times.
"Pihak yang paling menentukan adalah Wayne sendiri dan betapa besar ia ingin kembali ke Everton," sambungnya.
Rooney gabung dengan MU dari Everton pada tahun 2004 lalu. Sejauh ini, Rooney telah mencetak 250 gol dari 550 penampilan bersama Setan Merah. Pemain yang punya kontrak hingga 2019 tersebut baru mencetak lima gol dari 30 penampilan di semua kompetisi musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Kata Gattuso Soal Duel Ibrahimovic vs Onyewu
Liga Italia 6 Maret 2017, 23:48
-
Mata: MU Harus Lupakan Hasil Mengecewakan Lawan Bournemouth
Liga Inggris 6 Maret 2017, 22:35
-
Ibrahimovic dan Mings Didakwa Bersalah Oleh FA
Liga Inggris 6 Maret 2017, 21:53
-
Guidetti: Lindelof Layak Kenakan Seragam MU
Liga Inggris 6 Maret 2017, 14:52
-
Catatan di Balik Hasil Imbang Manchester United vs Bournemouth
Liga Inggris 6 Maret 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR