Bola.net - - Pemain baru Chelsea, Danny Drinkwater mengungkapkan harapannya jelang pertemuan Chelsea melawan mantan timnya, Leicester City akhir pekan ini.
Sebagaimana diketahui, Drinkwater didatangkan Chelsea dari Leicester di hari terakhir bursa transfer musim panas ini. Gelandang Inggris tersebut datang dengan biaya yang disebut mencapai 35 juta poundsterling.
Dan akhir pekan ini Drinkwater bisa langsung melakukan reuni dengan mantan klubnya saat The Blues tandang ke King Power Stadium, markas The Foxes dalam lanjutan Premier League.
Kembali ke klub yang membesarkan namanya, mantan pemain Manchester United tersebut berharap bisa memiliki sambutan yang hangat dari suporter Leicester, meskipun dia akui tak tahu akan bermain atau tidak pada pertandingan itu.
"Saya tak tahu peluang saya bermain dalam pertandingan itu. Semoga saya mendapatkan sambutan yang baik," harapnya.
"Namun sekarang saya adalah pemain Chelsea dan saya akan membidik tiga angka," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: Leicester City vs Chelsea
Liga Inggris 7 September 2017, 18:15
-
Prediksi Leicester City vs Chelsea 9 September 2017
Liga Inggris 7 September 2017, 18:00
-
Diego Costa Akan Dilempar ke Fenerbahce
Liga Inggris 7 September 2017, 17:44
-
Chelsea Layak Dipuji Karena Jual Matic ke MU
Liga Inggris 7 September 2017, 15:25
-
Memori Buruk Mourinho dan Mata Dari Basel
Liga Champions 7 September 2017, 15:19
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR