Saat ini, keempat pemain itu memang tengah tergabung dalam satu tim yang sama. Mereka sama-sama tengah membela timnas Spanyol dalam jeda internasional kali ini.
Setelah menghadapi Belgia di laga uji coba, Spanyol akan bersua Liechtenstein di ajang kualifikasi Piala Dunia 2018. Namun konsentrasi empat pemain itu tak hanya tertuju pada laga itu saja, melainkan pada laga derby Manchester. Mata mengaku mereka juga mempersiapkan diri menghadapi laga itu, namun dengan banyak bercanda dan saling ejek.
"Setelah jeda internasional, ada pertandingan Sabtu depan yang saya yakin banyak dari Anda yang menunggunya: derby Manchester. Kami semua sadar sepenuhnya bahwa ini adalah laga yang sangat khusus, namun kami harus memahami bahwa ini adalah tiga poin dan jangan bertindak terlalu gila," tulis Mata dalam blognya, juanmata8.
"Kedua tim sudah memulai langkah mereka di liga dengan baik dan ekspektasinya tinggi , seperti yang bisa dibayangkan semua orang. David De Gea dan saya telah bercanda dengan Nolito dan Silva dalam beberapa hari terakhir, meskipun sebenarnya kita sekarang fokus pada laga dengan tim nasional," terangnya.
"Setelah itu, kita akan memiliki banyak waktu untuk berpikir tentang derby yang menarik ini." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Duel Derby Manchester Jadi Bahan Guyonan di Skuat Spanyol
Liga Inggris 5 September 2016, 23:16
-
Fellaini Siap Bertarung di Derby Manchester
Liga Inggris 5 September 2016, 22:31
-
Pep Guardiola Suruh David Silva Lebih Bertahan
Liga Inggris 5 September 2016, 18:03
-
Mkhitaryan Diragukan Tampil di Derby Manchester
Liga Inggris 5 September 2016, 14:48
-
Hoddle: Torino Akan Jadikan Hart Kiper yang Lebih Baik
Liga Inggris 5 September 2016, 14:36
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR