
Bola.net - Ada kabar buruk datang bagi Manchester United. Mereka terancam satu bulan ditinggal sang kiper, Andre Onana.
Sejak musim 2023/2024, Manchester United punya kiper utama. Mereka kini mempercayakan gawang mereka di bawah pengawalan Andre Onana.
Sang kiper memang sempat mengalami momen yang sulit. Namun dua pekan terakhir, sang kiper mulai tampil heroik di bawah mistar gawang Setan Merah.
Namun laporan terbaru dari iPaperSport melaporkan bahwa MU harus siap menjalani periode tanpa Onana. Sang kiper bakal absen sekitar satu bulan di skuat Manchester.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Main di Piala Afrika

Menurut laporan tersebut, Onana akan absen selama satu bulan karena ia akan bermain di Piala Afrika.
Sang kiper yang sudah kembali ke timnas Kamerun dikabarkan akan diplot bermain di Piala Afrika 2023 nanti. Turnamen ini digelar mulai Januari-Februari 2024 mendatang.
Kamerun sendiri adalah salah satu tim unggulan juara. Sehingga Onana bisa absen sekitar satu bulan untuk membela negaranya.
Tidak Risau

Laporan tersebut mengklaim bahwa Manchester United tidak risau jika nanti Onana berangkat membela negaranya di Piala Afrika 2023 mendatang.
Mereka dikabarkan akan mengandalkan Altay Bayindir di bawah mistar gawang mereka. Kiper asal Turki itu dilaporkan kondisinya sudah semakin membaik sehingga ia siap bermain di bawah mistar gawang MU.
Selain itu ada juga Tom Heaton yang dikabarkan sedikit lagi akan pulih dari cedera dan siap memperkuat gawang Setan Merah.
Tidak Beli Kiper

Sebelumnya beredar kabar bahwa Manchester United mempertimbangkan untuk merekrut kembali David De Gea ketika Onana berangkat ke Piala Afrika 2023.
Namun kabar terbaru menyebut bahwa Ten Hag akan mempercayakan Altay Bayindir untuk menggantikan sementara Onana.
Klasemen Premier League
(ipapersport)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Carabao Cup MU vs Newcastle di Mola TV
Liga Inggris 1 November 2023, 23:59
-
Mau Pecat Erik Ten Hag, Manchester United Harus Bayar Mahal
Liga Inggris 1 November 2023, 20:00
-
Casemiro: Newcastle Itu Lawan yang Sulit, MU!
Liga Inggris 1 November 2023, 19:40
-
Manchester United vs Newcastle, Erik Ten Hag Bernafsu Pertahankan Status Gelar Juara
Liga Inggris 1 November 2023, 19:20
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR