Bola.net - - Presiden Real Madrid, Florentino Perez, memprediksi Cristiano Ronaldo akan meraih Ballon d'Or 2016, yang bakal membuat statusnya sebagai legenda klub kian tak terbantahkan.
Ronaldo, yang kini berusia 31 tahun, dilihat sebagai favorit untuk memenangkan trofi Ballon d'Or keempat sepanjang karirnya, usai musim lalu memenangkan Liga Champions dan Euro 2016 di Madrid dan Portugal.
Dan berbicara di sebuah even di Madrid, belum lama ini, Perez tidak ragu mengatakan bahwa Ronaldo merupakan penerus dari legenda klub, Alfredo di Stefano.
"Cristiano Ronaldo, sudah menjadi salah satu legenda besar kami. Dia harusnya memenangkan Ballon d'Or untuk kali keempat dalam beberapa saat mendatang. Dia adalah top skorer sepanjang masa tim dan juga merupakan suksesor dari Alfredo Di Stefano, dan ia akan terus jadi bagian dari sejarah tim ini," tutur Perez di ESPN.
Perez juga memuji mantan pemain Zinedine Zidane, yang belakangan ini sukses membawa tim tidak terkalahkan di 31 pertandingan sebagai manajer.
"Kita memiliki pelatih, yang merupakan seorang legenda Madrid. Saya selalu katakan bahwa Zinedine Zidane bergabung dengan klub untuk mengubah sejarah tim. Dia sudah memenangkan trofi Eropa sebagai pemain, sebagai asisten, dan juga manajer tim utama. Dia juga melambangkan apa arti klub ini."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 29 November 2016, 23:31

-
Casemiro Akan Tampil Melawan Cultural Leonesa
Liga Spanyol 29 November 2016, 22:28
-
Waktunya Cristiano Ronaldo Istirahat Demi Clasico
Liga Spanyol 29 November 2016, 21:56
-
Video: Real Madrid dan Barca Heningkan Cipta Untuk Chapecoense
Bolatainment 29 November 2016, 20:29
-
Video: Gol-gol Messi vs Real Madrid di Camp Nou
Open Play 29 November 2016, 16:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR