Bola.net - - Mantan bek , Richard Dunne, percaya bahwa klubnya harus merekrut kembali Wayne Rooney dari Manchester United.
Masa depan Rooney sering menjadi spekulasi belakangan ini, usai pemain berusia 31 tahun tidak menjadi bagian utama dari rencana manajer Jose Mourinho di Old Trafford.
Dan Dunne mendukung upaya The Toffees, andai mereka ingin mengembalikan Rooney di Goodison Park.
Wayne Rooney
"Itu akan menjadi pembelian yang hebat," tutur Dunne menurut talkSPORT.
"Masih ada banyak yang tersisa dari Wayne Rooney. Dia jelas tidak banyak bermain tahun ini, namun dalam hal kebugaran dan teknik, dia tidak perlu diragukan lagi. Dia hanya harus melihat Ibrahimovic dan melihat seberapa bagus dia di usia 35. Rooney baru berusia 31."
"Itu akan menjadi pembelian hebat untuk Everton, jika mereka bisa mendatangkannya, namun saya yakin akan ada banyak klub yang berpikir Rooney bisa membuat mereka bertambah kuat."
Rooney sendiri merupakan lulusan akademi Everton, sebelum ia masuk ke tim inti dan pergi ke United di 2004 silam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Akan Gelar Laga Testimonial untuk Michael Carrick
Liga Inggris 2 Maret 2017, 23:33
-
Ozil Ungkap Dirinya Pernah Dipanggil Pengecut Oleh Mourinho
Liga Spanyol 2 Maret 2017, 22:01
-
Hari Ini, Manchester United Mengenang Debut Ryan Giggs
Liga Inggris 2 Maret 2017, 19:34
-
Ini Penyebab Depay Gagal di MU Menurut De Boer
Liga Inggris 2 Maret 2017, 15:47
-
Shaw Hengkang, Tottenham Siap Menampung
Liga Inggris 2 Maret 2017, 15:19
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR