
Bola.net - Winger asal Belgia, Eden Hazard, memutuskan untuk gantung sepatu alias pensiun, Selasa (10/10/2023).
Hazard mengawali kariernya di bukan di Belgia. Ia memulai perrjalannya sebagai pesepakbola profesional di Prancis bersama Lille II dan berlanjut ke tim utama Lille.
Setelah lima tahun mengacak-acak Ligue 1, Hazard pun pindah ke Chelsea. Ia kemudian berkembang jadi salah satu winger terbaik d Premier League dan dunia.
Puas mengacak-acak Liga Inggris, Hazard mencoba peruntungannya di Real Madrid mulai tahun 2019. Sayangnya ia tak bisa mengulang prestasinya selama bersama Chelsea di Spanyol.
Hazard kemudian dipaksa keluar dari Madrid pada musim panas 2023 kemarin. Pada akhirnya ia memutuskan mengakhiri kariernya sebagai pesepakbola.
Keputusan Hazad untuk pensiun ini pun mendapatkan banyak reaksi dari netizen. Ada yang memujinya sebagai salah satu winger terbaik Premier League, dan bahkan ada yang menyebutnya lebih baik dari Messi. Lalu ada juga yang mengklaim bahwa Real Madrid menghancurkan karierr pemain 32 tahun tersebut.
Seperti apa komentar mereka? Simak di bawah ini Bolaneters.
Super Hero
Streets will never forget how fun he was to watch.
— 𝐈𝐤𝐚𝐲 (@Ikenna__Nwosu) October 10, 2023
Eden Hazard my super hero🥺💙 pic.twitter.com/pWpFSWs4Ux
"Jalanan tidak akan pernah melupakan betapa asyiknya menontonnya [bermain]. Eden Hazard pahlawan superku."
Akhir yang Menyedihkan
A sad ending to his beautiful career🥺 pic.twitter.com/dKyqVTzxRD
— Edrīc (@beckhamedric) October 10, 2023
"Sebuah akhir yang menyedihkan untuk perjalanan kariernya yang indah."
Pujian dari Fan Arsenal
Proper Chelsea legend
— Calvary (@AFC___Double) October 10, 2023
Coming from an Arsenal fan
"Legenda Chelsea yang tepat. [pengakuan yang] datang dari penggemar Arsenal."
Terbaik Kedua Setelah Ronaldo
The most talented footballer the league has ever seen since Ronaldo.
— Azeez Ishola ❼ (@Olaz01) October 10, 2023
"Pesepakbola paling berbakat yang pernah ada di liga sejak Ronaldo."
Pemain yang Luar Biasa
Rivalries aside. What an amazing player to grace the epl.
— aFcmani (@Teta_futbol) October 10, 2023
"Kesampingkan rivalitas. Sungguh pemain luar biasa yang menghiasi EPL."
Makasih Atas Semua Kenangannya
Boy oh Boy. Thank you for the memories, Eden Hazard. 🇧🇪 ❤️ pic.twitter.com/R1CEqEcVen
— Gerald Ngao 🇰🇪 (@ItsKyuleNgao) October 10, 2023
"Terima kasih atas semua kenangannya, Eden Hazard."
Salah Satu Pemain Terhebat Premier League
It’s crazy what injuries can do to your career. One day you’re making a €100m+ move to Real Madrid, few years later you’re retiring at 32. Best to remember Eden Hazard’s by his time at Chelsea, one of the all time Premier League greats. pic.twitter.com/xqYWjeDEm3
— Xav Salazar (@XavsFutbol) October 10, 2023
"Sungguh gila dampak cedera terhadap karier Anda. Suatu hari Anda pindah senilai €100 juta+ ke Real Madrid, beberapa tahun kemudian Anda pensiun pada usia 32 tahun. Yang terbaik adalah mengingat masa-masa Eden Hazard di Chelsea, salah satu pemain terhebat di Premier League sepanjang masa."
Bermain Dengan Hati
he performed with his heart and soul in this club jersey! sad to see he didn't replicate that at Madrid. happy retirement to him pic.twitter.com/weMAr0v3Zn
— Victor Ogbaegbe 🇨🇦💐 (@naughty_libra07) October 10, 2023
"Ia tampil dengan hati dan jiwanya dalam jersey klub ini! sedih melihat ia tidak mengulangi hal itu di Madrid. selamat pensiun untuknya."
Hazard Lebih Baik dari Messi
Eden Hazard at Chelsea was a better player than Messi in his prime. pic.twitter.com/xMJhc5LmS9
— Nana Yaw Milito (@milito177) October 10, 2023
"Eden Hazard di Chelsea adalah pemain yang lebih baik dari Messi di masa jayanya."
Pujian dari Fan MU
One of my fave players as a united fan truly an amazing player 🐐 pic.twitter.com/kWxlJhg8wb
— 𝐍𝐮𝐫𝐢 (@Nuri_Garnacho7) October 10, 2023
"Salah satu pemain favorit saya sebagai penggemar United. Benar-benar pemain yang luar biasa."
Salah Satu yang Terbaik di EPL
People don't realise how good Eden Hazard was because of what happened to him at Real Madrid.
— ONEMUFC (@_onemufc) October 10, 2023
Eden Hazard was the best Left Winger of last 10 years in the Premier League.
Farewell to one of the game's finest. pic.twitter.com/MmV9zFfH62
"Orang-orang tidak menyadari betapa bagusnya Eden Hazard karena apa yang terjadi padanya di Real Madrid."
"Eden Hazard adalah Pemain Sayap Kiri terbaik dalam 10 tahun terakhir di Premier League. Perpisahan dengan salah satu pemain terbaik."
Maafin Ancelotti
Your football career died at Real Madrid. I hope you will forgive Carlo Ancelotti for benching you. You will forever be remembered as the best.❤️😭⚽️🤟 pic.twitter.com/68xs2p85zh
— Sbusiso Mhlanga-𝕏 (@SbusisoMMhlanga) October 10, 2023
"karir sepak bolamu mati di Real Madrid. Saya harap Anda memaafkan Carlo Ancelotti karena mencadangkan Anda. Anda akan selamanya dikenang sebagai yang terbaik."
Terbaik Setelah Ronaldo dan Rashford
The best Premier League winger after Ronaldo and Rashford
— Destiny (@DestUTD) October 10, 2023
EDEN HAZARD 👑 pic.twitter.com/YjabldRjrJ
"Pemain sayap Liga Inggris terbaik setelah Ronaldo dan Rashford. EDEN HAZARD."
Tak Terhentikan, Sulit Dilawan
I’ll never forget John Motson describing Eden Hazard’s performance in our 5-0 win against Everton at Stamford Bridge as one of the best individual performances he’s ever seen from anyone in the Premier League.
— Olivia Buzaglo (@OliviaBuzaglo) October 10, 2023
Unstoppable. Unplayable. 99% of the time. #CFC
"Saya tidak akan pernah melupakan John Motson menggambarkan penampilan Eden Hazard dalam kemenangan 5-0 kami melawan Everton di Stamford Bridge sebagai salah satu penampilan individu terbaik yang pernah dilihatnya dari siapa pun di Premier League. Tak terhentikan. Tidak bisa dilawan. 99% tiap waktu."
Salah Satu Pemain Terbaik di Dunia
Eden Hazard was one of the best players on planet Earth during the peak of his powers. He cut apart defences in the Premier League and as his statement reads, "he had fun on pitches all over the world" ⭐️🇧🇪 pic.twitter.com/SRR2krb59I
— Fraser Fletcher (@FrazFletcher) October 10, 2023
"Eden Hazard adalah salah satu pemain terbaik di planet bumi pada masa puncak kekuasaannya. Ia membongkar pertahanan di Premier League dan seperti yang tertulis dalam pernyataannya, 'ia bersenang-senang di lapangan di seluruh dunia.'"
Kariernya Dihancurin Real Madrid
Real Madrid destroyed his career for real pic.twitter.com/b0qDZxDlf9
— 47 (@TheFodenSZN) October 10, 2023
"Beneran Real Madrid hancurin kariernya."
Momen Kocak Hazard di Chelsea
Throwback to Eden Hazard laughing at Branislav Ivanovic speaking English. pic.twitter.com/3XDe2CpkrG
— Football Hub (@FootbalIhub) October 10, 2023
"Throwback ke Eden Hazard menertawakan Branislav Ivanovic berbicara bahasa Inggris."
(Twitter)
Jangan Lewatkan:
- Resmi, Eden Hazard Putuskan Pensiun di Usia 32 Tahun
- Perjalanan Karir dan Profil Eden Hazard: Ditempa di Prancis, Bersinar di Chelsea, Tenggelam di Real
- Spekulasi Nasib Eden Hazard: Lagi Nganggur, Bakal Pensiun atau Kejutan Balik ke Chelsea?
- 6 Pemain Bintang Tanpa Klub: Bukan Hanya David de Gea, Ada Juga Gelandang Argentina di Piala Dunia 2
- Demotivasi Eden Hazard
- Eden Hazard Mau Pensiun: Tolak Tawaran Tujuh Klub, tetapi Terhalang Satu Hal
- Ada Eden Hazard di Balik Transfer Romeo Lavia ke Chelsea
- Hanya Tersedia 2 Pilihan untuk Eden Hazard: Main Lawan Sandy Walsh atau Pensiun!
- Terlunta-lunta! Nasib Eden Hazard yang Dulunya Bergelimang Gelar di Chelsea dan Langganan BPJS di Re
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Januari 2024, Thomas Tuchel Bakal Boyong Pemain Chelsea Ini ke Jerman?
Bundesliga 10 Oktober 2023, 23:15 -
Resmi, Eden Hazard Putuskan Pensiun di Usia 32 Tahun
Liga Spanyol 10 Oktober 2023, 16:51
LATEST UPDATE
-
Prediksi Arsenal vs West Ham 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:10 -
Hasil FP1 Moto2 Mandalika 2025: Celestino Vietti dan Manuel Gonzalez Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:48 -
Prediksi Manchester United vs Sunderland 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 09:39 -
Hasil FP1 Moto3 Mandalika 2025: David Munoz Memimpin Joel Kelso
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal, Hasil Lengkap, dan Klasemen Livoli Divisi Utama 2025
Voli 3 Oktober 2025, 09:10 -
Jadwal Lengkap Pertandingan Livoli Divisi Utama 2025, 3 September-19 Oktober 2025
Voli 3 Oktober 2025, 09:10 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 3 Oktober 2025, 09:09 -
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Asia Talent Cup 2025
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:08 -
Jadwal Lengkap Idemitsu Asia Talent Cup 2025: Indonesia Turunkan 4 Wakil
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:08 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Singapura 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:07
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR