- Sebuah pujian diberikan Kasper Schmeichel kepada Ederson Moraes. Schmeichel menilai kiper Manchester City itu sudah layak masuk dalam jajaran kiper elit Liga Inggris saat ini.
Ederson sendiri pertama kali datang ke Inggris tahun lalu. Ia dibeli dengan harga yang cukup fantastis yaitu mencapai 40 juta Euro.
Ederson sendiri tampil gemilang di bawah mistar gawang City. Ia kerap melakukan penyelamatan yang fantastis sehinga The Citizens berhasil menjuarai Liga Inggris musim lalu.
Di mata Schmeichel, Ederson sudah layak menjadi salah satu kiper terbaik di Liga Inggris saat ini. "Bagi pemain seusianya, bisa bermain tanpa kenal takut seperti yang ia peragakan itu benar-benar luar biasa," ujar Schmeichel kepada ESPN.
Seperti apa pandangan Schmeichel terhadap permainan Ederson? Simak komentar lengkapnya di bawah ini.
Khas Guardiola

Schmeichel menilai permainan Ederson itu merupakan cerminan dari gaya bermain sang manajer sehingga mereka berhasil menjadi juara.
"Di usianya yang masih muda ia berani mengambil resiko. Tidak hanya itu caranya membaca permainan juga benar-benar luar biasa."
"Gaya bermain seperti itu merupakan ciri khas permainan Guardiola. Anda bisa melihat itu saat ia memainkan Neuer saat di Munchen."
Pemuda Yang Berani

Schmeichel juga mengaku terkesan dengan keberanian yang ditunjukan Ederson pada musim kompetisi yang lalu.
"Dia bermain seperti pemain ke 11 dalam timnya. Untuk bermain seperti itu dibutuhkan keberanian yang sangat besar karena ada jarak yang tipis antara melakukan permainannya dengan benar dan gagal."
"Dia benar-benar menunjukan keberanian yang luar biasa. Bagi saya pribadi, musim lalu dia adalah kiper terbaik di Liga." tandasnya.
Uji Kebolehan

Ederson sendiri akan kembali menguji kemampuannya saat Manchester City berhadapan dengan Arsenal pada hari Minggu (12/8) mendatang. (espn/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Jadwal Pertandingan Liga Inggris 2018-2019 Pekan Pertama
Liga Inggris 10 Agustus 2018, 16:00
-
Ian Wright: Arsenal Belum Mampu Kalahkan Manchester City
Liga Inggris 10 Agustus 2018, 15:00
-
Eks Arsenal Dukung Liverpool Gulingkan Manchester City
Liga Inggris 10 Agustus 2018, 14:45
-
Beli Banyak Pemain, Klopp Dinilai Tiru Guardiola
Liga Inggris 10 Agustus 2018, 14:32
-
Jose Mourinho Diminta Tiru Strategi Transfer Manchester City
Liga Inggris 10 Agustus 2018, 14:30
LATEST UPDATE
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
-
CEO Cloudflare Ungkap Penyebab X dan ChatGPT Lumpuh: Bukan Serangan Siber
News 19 November 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR