
Bola.net - Sebuah asa diapungkan Edinson Cavani jelang digulirkannya musim 2021/22. Ia optimsitis bahwa timnya Manchester United bisa meraih prestasi yang bagus di musim depan.
Mulai musim lalu, Cavani resmi mencicipi kerasnya sepakbola Inggris. Ia bergabung dengan Manchester United dengan status free agent.
Di musim perdananya, Cavani gagal mendapatkan satupun trofi juara. United gagal di ajang Carabao Cup, FA Cup, dan Liga Europa.
Di Liga sendiri, performa MU cukup apik. Mereka berhasil menutup musim 2020/21 dengan status runner up EPL.
Simak harapan Cavani jelang digulirkannya musim 2021/22 di bawah ini.
Coba Satu Tahun Lagi
Cavani mengakui bahwa ia cukup puas dengan musim perdananya di Manchester United.
Ia masih penasaran ingin berprestasi bersama Setan Merah sehingga ia memutuskan bertahan di Old Trafford.
"Setelah mengakhiri musim dengan baik bersama Manchester United, saya memutuskan untuk bertahan dan berjuang lagi bersama mereka untuk satu tahun lagi," ujar Cavani kepada CGTN.
Bisa Juara
Cavani menilai bahwa timnya sudah sangat dekat untuk mendapatkan trofi juara di musim 2020/21.
Ia yakin di tahun 2021/22 ini timnya akan tampil lebih baik dan memenangkan lebih banyak trofi juara.
"Saya rasa tim ini adalah tim yang bagus dan itu membuat saya termotivasi untuk bertahan dan meraih trofi juara di klub ini," ujarnya.
Masih Libur
Skuat Manchester United saat ini masih libur.
Mereka akan memulai pra musim mereka di bulan Juli mendatang.
(CGTN)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Curhatan Pogba: Pengen Bisa Cetak 15 Gol Semusim
Liga Inggris 15 Juni 2021, 23:12
-
Keylor Navas Kisahkan Kegagalannya Pindah ke Manchester United
Liga Inggris 15 Juni 2021, 21:00
-
Ini Alasan Pogba Gacor di Juventus dan Lemes di Manchester United
Liga Inggris 15 Juni 2021, 20:50
-
Edinson Cavani Pede Manchester United Bakal Berprestasi di Musim 2021/22
Liga Inggris 15 Juni 2021, 20:40
-
Rencana MU untuk Dapatkan Harry Kane: 50 Juta Pounds + Dua Pemain
Liga Inggris 15 Juni 2021, 20:19
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR