Arsenal dijadwalkan akan menjamu West Ham United pada pembukaan Premier League di Emirates Stadium, (9/8). Keempat pilar yang tidak bisa diturunkan oleh Arsene Wenger tersebut adalah Danny Welbeck, Tomas Rosicky, Jack Wilshere dan Alexis Sanchez.
"Kami memiliki Welbeck dengan pemulihan yang mengalami kemajuan signifikan, begitu juga dengan Rosiscky," tutur Wenger pada situs resmi Arsenal.
"Dia (Welbeck) memang sudah mengalami kemajuan, tapi dia belum siap untuk hari Minggu," tambah pelatih berjuluk The Profesor ini.
Senada dengan dengan alasan absennya Welbeck dan Rosicky, Jack Wilshere juga urung merumput karena masalah cedera. Sementara itu, Alexis belum bisa tampil karena masalah kebugaran.
Alexis baru saja bergabung latihan dengan Per Mertesacker dan kolega setelah menjalani liburan musim panas. Hal tersebut membuat kondisi fisiknya tidak siap untuk pertandingan. [initial]
Baca Ini Juga
- Ketika Mourinho & Wenger Berduel Ala Street Fighter
- Wenger Konfirmasi Cedera Jack Wilshere
- Libur Telah Usai, Alexis Sanchez Berlatih Lagi
- Mau Juara, Arsenal Disarankan Beli Striker Sekelas Henry
- Carragher Sebut Schneiderlin Bisa Jadi Yaya Toure-nya Arsenal
- Angin Segar Untuk Arsenal, Benzema Masih Bisa Tinggalkan Madrid
- Carragher Heran Arsenal Tak Jadi Rekrut Schneiderlin
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech Siap Buktikan Dirinya Bisa Bawa Arsenal Juara EPL
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 23:28
-
Wenger: Carzorla Pemain Sempurna
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 23:14
-
Bela Arsenal, Cech Berharap Bisa Sukses Seperti di Chelsea
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 23:06
-
Incaran MU dan Arsenal Pilih Perpanjang Kontrak
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 23:01
-
Empat Pemain Arsenal Absen Saat Pembukaan Premier League
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 21:34
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR