
Bola.net - Manajer interim Manchester United, Ralf Rangnick akhirnya buka suara terkait rumor merapatnya pelatih Ajax Amsterdam, Erik ten Hag menuju Old Trafford.
Seperti diberitakan sebelumnya, Ten Hag diklaim sudah tinggal selangkah lagi bakal diresmikan sebagai manajer Manchester United yang baru menggantikan Rangnick.
Ten Hag mengalahkan sejumlah kandidat lain, termasuk pelatih PSG, Mauricio Pochettino. Ten Hag bakal bekerja di Manchester United tepat setelah musim 2021/22 ini berakhir.
Penilaian Ralf Rangnick
Rangnick enggan memberi komentar terlalu banyak mengenai calon manajer baru Manchester United. Namun, ia mengakui bahwa Ten Hag merupakan seorang pelatih top.
“Yang saya tahu adalah manajer yang mereka ajak bicara adalah pelatih top, jika ini termasuk Erik ten Hag, ini juga berlaku untuknya," ujar Rangnick seperti dikutip The Sun.
"Namun, hanya itu yang bisa saya katakan. Saya tidak bermaksud untuk berbicara tentang kemungkinan manajer baru.” tukasnya.
Visi Erik ten Hag
Ten Hag kabarnya sukses membuat para petinggi Manchester United terkesan dalam wawancara pertama yang dilakoni pria 52 tahun tersebut beberapa waktu lalu.
Dalam wawancara itu, Ten Hag diklaim menjelaskan secara gamblang visi dan misinya sebagai pelatih Manchester United dalam lima tahun ke depan.
Untuk mendapatkan tanda tangan Ten Hag, Manchester United hanya perlu membayar kompensasi kepada Ajax senilai 2 juta euro.
Klasemen Premier League
Sumber: The Sun
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Kalah, Cristiano Ronaldo Pasti Marah!
Liga Inggris 9 April 2022, 23:15
-
Manchester United Kalah, David De Gea Berang: Kami Memalukan!
Liga Inggris 9 April 2022, 22:57
-
Man of the Match Everton vs Manchester United: Anthony Gordon
Liga Inggris 9 April 2022, 20:35
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR