Jose Mourinho sudah secara terang-terangan memberikan deadline kepada Wayne Rooney untuk mengajukan transfer request kepada Manchester United. Hal itu tak terwujud, Chelsea pun kini memalingkan pandangan kepada Eto'o.
Menurut berbagai laporan media Eropa, Chelsea dan agen Eto'o telah menggelar pertemuan pada hari Rabu waktu setempat. Agendanya tentu saja untuk membahas kontrak yang akan diterima Eto'o di Stamford Bridge.
Kabarnya, Eto'o akan mendapatkan kontrak berdurasi satu musim saja di Chelsea. Ia juga 'hanya' akan menerima gaji sebesar 7 juta euro per musim plus bonus. Sebagai perbandingan, Eto'o mendapatkan gaji 20 juta euro per musim di Anzhi.
Saingan Chelsea untuk mendapatkan Eto'o adalah Internazionale. Akan tetapi Inter sepertinya harus menyerah jika diajak bersaing di level finansial. Meski baru menandatangani deal baru dengan Nike, Inter belum siap untuk membayar pemain semahal itu. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eto'o Bahas Kontrak Bersama Chelsea
Liga Inggris 28 Agustus 2013, 23:02
-
AVB: Chelsea Tak Akan Lepas Juan Mata ke Spurs
Liga Inggris 28 Agustus 2013, 21:43
-
Willian: Gabung Chelsea Adalah Mimpi Jadi Nyata
Liga Inggris 28 Agustus 2013, 20:18
-
Willian: Gabung Chelsea Adalah Mimpi Jadi Nyata
Liga Inggris 28 Agustus 2013, 20:18
-
Dibantu Mourinho, Willian Akhirnya Resmi Jadi Milik Chelsea
Liga Inggris 28 Agustus 2013, 19:36
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR