Pada bursa transfer musim panas yang baru saja tutup, Evans memang akhirnya mengakhiri kebersamaan 12 tahun dengan Setan Merah. Evans bergabung dengan West Brom dengan nilai transfer 6 juta poundsterling.
Dikatakan Michael O'Neill, dirinya sangat senang dengan keputusan itu karena dengan bergabung dengan West Brom, Evans akan mendapatkan kesempatan bermain lebih daripada bermain untuk Louis van Gaal.
"Dia sangat senang transfer ini selesai. Dia belum punya pengalaman bermain dengan West Brom, dan dia belum berlatih di sana. Tapi saya pikir dia hanya senang bahwa akhirnya itu sudah selesai," tandasnya.
"Dia tak banyak bermain di Manchester United dan itu membuatnya sulit. Saya pikir dia di tempat yang lebih baik sekarang," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Prioritaskan Kontrak Neymar
Liga Spanyol 4 September 2015, 23:06
-
Hugo Lloris Bantah Tertarik ke MU
Liga Inggris 4 September 2015, 22:56
-
MU Coba Boyong Muller, Bale, Benzema & Ramos
Liga Inggris 4 September 2015, 22:03
-
City Juara Premier League Musim Ini, Chelsea Runner Up
Liga Inggris 4 September 2015, 20:47
-
Perez Ungkapkan Ketertarikan MU Pada Varane
Liga Spanyol 4 September 2015, 19:53
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR