Tuan rumah tengah berada dalam performa apik akhir-akhir ini. Mereka sukses meraih lima kemenangan beruntun di lima laga terakhir mereka. Sebaliknya, Liverpool justru baru menang dua kali dari tujuh laga terakhir.
Meski begitu, Evans menegaskan bahwa anak asuh Brendan Rodgers tersebut tak bisa dianggap remeh. Menurutnya, The Reds tetap merupakan sebuah ancaman yang patut diwaspadai oleh tuan rumah.
"Kami berada dalam periode positif dengan meraih kemenangan dan Liverpool tidak. Namun semua itu bisa tak diperhitungkan dalam laga ini dan semua bisa terjadi," ujarnya.
"Saya tak begitu banyak melihat permainan mereka. Luis Suarez telah pergi dan mungkin mereka tak sekuat musim lalu, tapi mereka masih punya beberapa pemain fantastis yang bisa hadirkan keajaiban di lapangan dan itulah yang harus kita waspadai," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evans: Man United Pantang Remehkan Liverpool
Liga Inggris 12 Desember 2014, 21:55
-
Rodgers: Laga Kontra United Bukan Laga Biasa
Liga Inggris 12 Desember 2014, 21:55
-
Kagawa Akan Kembali Pada Performa Terbaik
Liga Eropa Lain 12 Desember 2014, 21:47
-
Preview: Manchester United vs Liverpool, Panas!
Liga Inggris 12 Desember 2014, 20:02
-
Galeri: Sambut Natal, MU Adakan Kegiatan Sosial 'Dreams Day'
Bolatainment 12 Desember 2014, 17:06
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR