Bola.net - - Salah satu legenda Liverpool Jamie Carragher menyebut bahwa bisa saja meraih kemenangan saat bermain lawan The Reds di Anfield akhir pekan nanti.
MUsim ini Liverpool tampil trengginas, utamanya saat di putaran pertama. Namun memasuki putaran kedua, pasukan Jurgen Klopp itu kerap tampil mengecewakan.
Mereka memang tampil oke saat lawan tim-tim besar. Namun saat lawan tim kecil, performa mereka melembek dan tak jarang mereka menuai kekalahan.
Bahkan, mereka juga kalah saat main di kandang sendiri. Contohnya saat main lawan Swansea City, Southampton dan Wolverhampton.
Belakangan ini performa mereka membaik. Mereka menang atas Arsenal, dilanjutkan lawan Burnley dan main imbang lawan Manchester City.
Meski bisa dibilang tengah dalam kondisi menanjak, namun Carragher tetap menyebut Liverpool bisa saja tumbang saat lawan Everton nanti. Terlebih Romelu Lukaku cs tengah tampil apik belakangan ini.
"Kenapa tidak?" jawab Carragher saat ditanya apakah Everton bisa mencuri tiga poin di Anfield nanti saat diwawancara oleh Grand Old Team TV.
“Everton tengah terbang tinggi saat ini. Mereka tampil dengan sangat baik. Mereka punya tim yang bagus. Anda pernah melihat tim lain datang ke Anfield dan menang," cetusnya.
Dalam Derby Merseyside di paruh pertama lalu di Goodison Park, Liverpool tampil sebagai pemenang. Saat itu mereka berhasil menang dengan skor tipis 0-1.
Baca Juga:
- Henderson: Banyak Bintang Liverpool Idolakan Carragher
- Mane dan Can Duel Reka Ulang Gol Cisse, Siapa Pemenangnya?
- Mignolet Diminati Oleh Marseille
- McAllister: Liverpool Berada Di Jalur Yang Tepat
- Sir Alex: Saya Cuma Khawatir Lihat MU Lawan City dan Liverpool
- Wijnaldum Dukung Van Gaal Kembali Ke Timnas Belanda
- Agen Gabigol Buka Kans Gabung Liverpool
- Lallana Cedera Jelang Derby Merseyside
- Neymar Kembali Goda Coutinho Pindah ke Barcelona
- Libas Everton, Liverpool Diklaim Bisa Finis Empat Besar
- Dominasi Liverpool dalam Derby Merseyside Diharapkan Berlanjut
- Eks Barca Ini Yakin Liverpool Bisa Tembus Empat Besar EPL
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
James Rodriguez Pilih Gabung Bayern Munchen
Liga Spanyol 30 Maret 2017, 16:00 -
Arsenal Ramaikan Perburuan Asensio
Liga Inggris 30 Maret 2017, 12:34 -
Head-to-head: Liverpool vs Everton
Liga Inggris 30 Maret 2017, 11:40 -
Liverpool Siap Jor-Joran Di Bursa Transfer Musim Panas
Liga Inggris 30 Maret 2017, 11:23 -
Abaikan Liverpool, Dahoud Pilih Dortmund
Liga Inggris 30 Maret 2017, 10:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR