Bola.net - - belum lama ini mengatakan kemungkinan bergabung dengan Manchester United adalah sesuatu yang menggoda di matanya.
Gelandang Brasil memainkan peran vital ketika merebut trofi Ligue 1 dari PSG musim lalu, dan juga membawa tim Kerajaan lolos ke semifinal Liga Champions.
United ingin memperkuat tim mereka usai lolos ke kompetisi tertinggi Eropa dengan menjuarai Liga Europa dan Fabinho disebut masuk daftar pemain incaran Jose Mourinho.
Fabinho kemudian mengaku bahwa ia memang tertarik bermain di Old Trafford.
Fabinho
"Itu adalah undangan yang menggoda," tutur Fabinho di Esporte Interativo.
"Saya akan berbicara dengan agen saya dulu, Monaco juga, memutuskan semuanya dengan benar."
"Namun mereka memang klub hebat, saya akan memikirkan itu dengan baik-baik."
Baca Juga:
- Barcelona Pertimbangkan Rekrut Cuadrado
- Sanchez Menolak Beri Update Soal Masa Depannya di Arsenal
- 'Liverpool Harusnya Datangkan Van Dijk, Bukan Salah'
- Peter Schmeichel Sedih Lihat Ibrahimovic Tinggalkan MU
- Peter Schmeichel Bingung Memilih Ronaldo Atau Morata di MU
- Tottenham Tunggu Harga Ross Barkley Diturunkan Everton
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 23 Juni 2017, 19:00

-
Dembele Ingin Tinggalkan Dortmund
Liga Eropa Lain 23 Juni 2017, 17:40
-
Peter Schmeichel Sedih Lihat Ibrahimovic Tinggalkan MU
Liga Inggris 23 Juni 2017, 15:00
-
Peter Schmeichel Bingung Memilih Ronaldo Atau Morata di MU
Liga Inggris 23 Juni 2017, 14:40
-
Darmian Katakan Pada Mourinho Ingin Gabung Juventus
Liga Inggris 23 Juni 2017, 11:20
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR