
Setan Merah saat ini unggul satu poin di puncak klasemen Premier League setelah 10 laga berlalu. Mereka juga sudah mengamankan tiket babak knockout Liga Champions. Namun Ferdinand menyebut perjalanan mereka masih panjang meski ia puas dengan posisi mereka di titik ini.
"Saya takkan bilang kami terlalu bahagia. Kami ada di posisi yang kami inginkan. Kami bekerja keras di awal Liga Champions untuk memastikan kami lolos dengan nyaman. Kami melakukan itu dengan menyisakan laga di fase grup," ujarnya pada Sky Sports.
Ferdinand menyebut United masih harus menunggu hingga periode Natal yang krusial dalam perburuan gelar juara liga. "Jika kami ada di posisi kami saat ini, baru bisa dikatakan start kami bagus musim ini. Masih terlalu dini untuk melihat papan klasemen dan mulai berpesta," tegasnya. (sky/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Pescara, Juventus Coret Paul Pogba!
Liga Italia 10 November 2012, 22:15
-
Kapten Aston Villa Tak Tertarik Jersey Van Persie
Liga Inggris 10 November 2012, 21:45
-
Ferdinand: Kini Belum Saatnya Berpesta, United!
Liga Inggris 10 November 2012, 21:30
-
Data dan Fakta EPL Matchday 11: Aston Villa vs ManUnited
Liga Inggris 10 November 2012, 12:33
-
Preview: Aston Villa vs MU, Tempat Bersahabat
Liga Inggris 10 November 2012, 11:21
LATEST UPDATE
-
PSM Makassar vs Bali United: Adu Taktik Tomas Trucha Lawan Strategi Anti-Fisik
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 16:03
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR